4 Manfaat Menanam Tanaman Puring di Area Indoor Rumah dan Cara Merawatnya, Ketahui Yu..

4 Manfaat Menanam Tanaman Puring di Area Indoor Rumah dan Cara Merawatnya, Ketahui Yu..

Manfaat menanam tanaman puring di area indoor rumah dan cara merawatnya, ketahui yu.-dekoruma.com-radarkuningan.com

Pasalnya terdapat zat formaldehida, benzena, dan xilena, yang menjadikan tanaman puring ini bisa membersihkan udara di dalam rumah. 

Dengan begitu, menjadikan pemilik rumah akan selalu sehat karena tidak menghirup polutan ataupun debu disekitarnya sehingga rumah selalu bersih dan segar.

4. Meningkatkan Kelembaban Udara

Tanaman puring membantu meningkatkan kelembaban udara pada area indoor rumah, terutama di ruangan ber-AC. 

Dengan begitu, menjadikan manfaat bagi kesehatan kulit agar tidak terjadinya kekeringan pada kulit, iritasi hidung hingga masalah pada pernapasan.

BACA JUGA:Wow! Ternyata Ini 2 Alasan Maarten Paes Dibutuhkan Timnas Indonesia, Apa Saja? Ini Penjelasannya

Tips Merawat Tanaman Puring di Dalam Rumah

Pilihlah lokasi yang tepat: Puring membutuhkan cahaya terang tetapi tidak langsung. Hindari menempatkan tanaman ini di bawah sinar matahari langsung, karena dapat membuat daunnya gosong.

Siram secara teratur: Siram puring saat tanahnya terasa kering. Hindari menyiram berlebihan, karena dapat menyebabkan akarnya busuk.

Berikan pupuk: Berikan pupuk daun secara teratur untuk membantu tanaman tumbuh dengan optimal.

Pangkas secara berkala: Pangkas puring secara berkala untuk menjaga bentuknya dan merangsang pertumbuhan baru.

Menanam tanaman puring di dalam rumah adalah cara yang mudah dan murah untuk meningkatkan kesehatan dan keindahan rumah. Dengan perawatan yang tepat, puring dapat hidup subur dan memberikan manfaat bagi penghuni rumah selama bertahun-tahun.

BACA JUGA:Datang Ke 3 Wahana Baru di Kafe Botanika Kuningan, Terdapat Hill Slide, ATV Off Road dan Mini Go Kart

Jadi apakah para pembaca sekalian tertarik untuk menanam tanaman puring ini di dalam rumah? yuk segera beli tanaman hias ini dan tanam di dalam rumah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: