Anti Mainstream 3 Cara Baru Mencegah Ular Masuk Rumah Ini Bisa Kamu Coba, Nomor 1 Mengandalkan Teknologi!

Anti Mainstream 3 Cara Baru Mencegah Ular Masuk Rumah Ini Bisa Kamu Coba, Nomor 1 Mengandalkan Teknologi!

Berikut ini 3 cara baru mencegah ular masuk rumah yang bisa kamu coba.-Foto : PIXABAY/ABAID47 Edited by Radar Kuningan-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Ular masuk rumah, kerap menjadi problematika yang ada di kediaman manusia saat musim hujan melanda. Ular kerap tertangkap masuk rumah saat musim hujan. 

Ini dikarenakan banyaknya sarang ular yang hancur terkena air saat musim hujan melanda. Karena itu, biasanya ular mencari sarang ular yang baru, salah satunya adalah di rumah manusia.

Tapi, selalu ada cara untuk mencegah ular. Ditambah dengan kemajuan teknologi, ada cara baru mencegah ular masuk rumah yang bisa kamu coba. 

Berikut ini adalah 3 cara baru mencegah ular masuk rumah. Penasaran apa saja cara mudah mencegah ular masuk rumah? simak penjelasannya berikut ini!

BACA JUGA:Persib Bandung Siap Hadapi PSBS Biak pada Laga Pembuka Liga 1 2024/2025, da Silva Tegaskan Jangan Anggap Remeh

1. Gunakan CCTV Motion Sense

CCTV Motion Sense merupakan sebutan untuk CCTV yang memiliki fitur untuk mendeteksi gerakan di sekitar. Jadi, bila ada ular masuk ke halamanmu, maka CCTV bisa mendeteksinya. 

CCTV semacam ini juga biasanya dilengkapi dengan fitur alarm yang menandakan CCTV mendeteksi sebuah gerakan tertentu. Bahkan ular yang tergolong kecil sekalipun. 

Untuk bisa mendapatkan CCTV ini memang harus mengeluarkan biaya yang tidak sedikit. Normalnya CCTV yang bisa mendeteksi pergerakan ini dibanderol dengan harga Rp500.000 hingga Rp900.000 di onlien shop

BACA JUGA:Waspada Ular Masuk Rumah! Begini 2 Cara Mudah Mencegah Ular Masuk Rumah Yang Bisa Kamu Coba Sendiri

2. Buat Penghalang Di Sekitar Rumah 

Cara mudah kedua untuk mencegah ular masuk rumah yang kedua ini lebih mudah dari yang pertama. Kamu tidak perlu mengeluarkan uang sebesar CCTV untuk mengikuti cara mencegah ular ini. 

Kamu hanya memerlukan kayu bekas atau bahan lainnya. Nantinya, bahan ini akan dibuat menyerupai sebuah penghalangi di pagar rumahmu. 

Caranya sangat mudah, kamu hanya perlu membentuk sebuah lapisan tipis yang nantinya akan ditempel ke pagar rumahmu. Setelah itu, ikat dengan kawat supaya tidak mudah lepas dan dibobol ular. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: