Kades Dukung Penyadapan Pinus
Maka dari itu, kata Jejen, pertemuan dengan para Kepala Desa Penyangga Gunung Ciremai ini merupakan bentuk dukungan pemerintah desa atas permohonan Zona Tradisional yang diusulkan kepada kepala BTNGC.
\"Kami menyatakan sikap dan mendukung adanya Zona Tradisional. Dengan adanya Zona Tradisional hutan akan terjaga dan ekonomi masyarakat lebih sejahtera,\" tegasnya. (fik)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: