Sejarah Baru, Kantor Bawaslu Kuningan Dibanjiri Calon Pendaftar Panwascam

Sejarah Baru, Kantor Bawaslu Kuningan Dibanjiri Calon Pendaftar Panwascam

Calon Panwascam banjiri Kantor Bawaslu Kuningan.-Mumuh Muhyiddin/Radar Kuningan-

BACA JUGA:Kebakaran di Ciwaru, Panglong dan 300 Ekor Ayam Kampung Siap Panen Ludes

Menurutnya, Kantor Bawaslu Kuningan dibajiri calon pendaftar hingga mencapai angka lebih dari 400 itu, merupakan catatan sejarah baru.

"Sangat luar biasa,” tegas Ikhsan.

Jika dilihat dari persentase pendaftar Calon Panwascam, kata Ikhsan, sebenarnya lebih dari dua kali kebutuhan. 

Yakni, lebih dari 6 orang pendaftar per kecamatan, karena nantinya yang akan ditetapkan hanya 3 orang saja per kecamatan.

BACA JUGA:Tour de Linggarjati Bertema Menjelajah di Arcapada, Ini Kelas Yang Dilombakan

“Tercatat di kecamatan tertentu yang penduduknya banyak, seperti Kecamatan Kuningan, yang daftar itu sudah ada 28 orang pendaftar,” terangnya.

Adapun proses yang dilakukan untuk merekrut Calon Panwascam, masih kata Ikhsan, yakni melalui tiga tahapan. 

Terdiri dari seleksi administrasi, seleksi tertulis menggunakan Computer Assisted Test (CAT), dan terakhir tahapan wawancara. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: