3 Tanaman Pengusir Energi Buruk di Kamar Mandi, Menurut Feng Shui!

3 Tanaman Pengusir Energi Buruk di Kamar Mandi, Menurut Feng Shui!

tanaman pengusir energi buruk di kamar mandi-green room plant-radarkuningan.com

Namun tahukah kamu bahwa lidah buaya juga dipercaya dapat membantu membersihkan kualitas udara di kamar mandi?

Lidah buaya dapat memperbaiki kualitas udara dengan melepaskan oksigen melalui proses fotosintesis. Ini dapat menciptakan atmosfer yang lebih segar dan nyaman di dalam kamar mandi dan dapat mengurangi alergen seperti debu dan jamur.

Menurut feng shui, lidah buaya juga bisa digunakan di kamar mandi untuk meningkatkan mood dan membersihkan aura kamar mandi.

3. Tanaman Laba Laba

Jenis tanaman pengusir energi buruk di kamar mandi yang terakhir adalah tanaman laba laba, yang dikenal sangat mudah untuk tumbuh subur di kamar mandi.

BACA JUGA:Ini Dia 5 Daftar Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan Menurut Feng Shui Bagi Para Pemiliknya

Namun, kamu tetap perlu meletakkannya di atas toilet atau di sebelah wastafel yang sekiranya dapat memberikan paparan cahaya sedang pada tanaman ini.

Dalam ilmu feng shui, tanamam laba laba ini juga sangat bagus untuk memurnikan udara dan mendatangkan energi yang positif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: