Info Harga Tiket 3 Tempat Wisata di Ciwidey, Cocok Buat Liburan Akhir Tahun

Informasi harga tiket wisata di Ciwidey, Kabupaten Bandung. -Istimewa-radarkuningan.com
Untuk mencapai Bukit Jamur Rancabolang yang sedang hits ini, Anda harus mengeluarkan tenaga dan waktu ekstra. Pasalnya, lokasinya jauh dari perkotaan dengan medan jalan berbatu. Pastikan kendaraan Anda dalam kondisi prima serta full bahan bakar.
Harga tiket masuknya sekitar 5 ribu rupiah, sedangkan alamatnya terletak di Sugihmukti, Kec. Pasirjambu, Bandung, Jawa Barat. Jam buka mulai pukul 08.00 – 17.00 WIB. Mengingat jalanan lumayan sepi, sebaiknya Anda melakukan perjalanan dari pagi / siang hari, hindari malam hari.
Nah itulah daftar informasi tersebut wisata di Ciwidey beserta dengan harga tiket dan jam operasional. (Dimas Bayu)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: