6 Kelebihan Menanam Janda Bolong di Media Air, Aman Dari Serangga dan Hemat Lahan

6 Kelebihan Menanam Janda Bolong di Media Air, Aman Dari Serangga dan Hemat Lahan

6 Kelebihan Menanam Janda Bolong Di Media Air, Ternyata Terhindar dari Serangga dan Overwatering -Dokumen-Radarkuningan.com

BACA JUGA:Menjadikan Hobi, Tanaman Janda Bolong Dapat Ditanam Di Air? Berikut Cara Merawatnya!

Pastikan tanaman bersih dari sisa tanah yang menempel pada permukaannya. Selain itu, gunakan air yang tidak memiliki kandungan garam dan bahan kimia. Berikut langkah-langkahnya:

• Siapkan wadah sebagai media tanam dan air

• Simpan tanaman di tempat yang terang

• Selama 1 bulan di dalam media air, tanaman janda bolong akan tumbuh lebih banyak akar

BACA JUGA:Ternyata Ini Penyebab Serta Solusi Daun Janda Bolong Keriting, Yuk Simak

• Perhatikan air, tambahkan jika sudah mulai berkurang

• Jangan lupa untuk rutin mengganti air agar terhindar dari jentik-jentik nyamuk

Itulah langkah-langkah menanam janda bolong menggunakan media air. Selain mudah, juga memiliki berbagai kelebihan dan manfaat yang positif.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: