Rumah Jadi Makin Indah! Inilah 5 Tips Merawat Sirih Gading Jumbo di Rumah

Rumah Jadi Makin Indah! Inilah 5 Tips Merawat Sirih Gading Jumbo di Rumah

Rumah Jadi Makin Indah! Inilah 5 Tips Merawat Sirih Gading Jumbo di Rumah-Reddit-radarkuningan.com

BACA JUGA:Hati-hati! Akar Tanaman Janda Bolong Mudah Busuk, Simak Penyebab dan Cara Mengatasinya

Sirih gading juga memerlukan asupan sinar matahari yang cukup agar dapat melebarkan daunnya.

Pastikan kalian meletakan tanaman ini agar mendapatkan asupan sinar matahari di setiap hari selama setidaknya 5 jam pada pagi hari.

Jika kalian ingin meletakan tanaman hias satu ini di dalam ruangan, kalian juga bisa meletakannya di ruang tamu atau di dapur yang mana masih ada ruang untuk sinar matahari masuk.

3. Penyiraman

Nah, tips merawat sirih gading jumbo berikutnya ini memang penting dilakukan pada setiap tanaman, yaitu penyiraman.

BACA JUGA:5 Cara Merawat Tanaman Janda Bolong Agar Tidak Busuk dan Berkembang

Kalian bisa melakukan penyiraman sekali sehari pada pagi hari. Dan juga kalian perlu menghindari penyiraman pada sore hari karena dapat membuatnya lembap berlebihan.

Karena jika tanaman ini mengalami kelembapan yang berlebihan, siap-siap aja sirih gading kalian akan cepat busuk.

Jadi, penting bagi kalian memperhatikan waktu penyiraman dan juga media tanaman agar air terserap ke akar dan batangnya.

4. Lakukan pemangkasan secara rutin

Nah, tips merawat sirih gading jumbo berikut ini mungkin menjadi perawatan wajib bagi setiap tanaman merambat yang ada di dalam rumah kalian.

BACA JUGA:Ternyata Inilah Alasan Kenapa Tanaman Janda Bolong Busuk dan Juga Cara Mengatasinya

Untuk dapat melebarkan daun sirih gading, kalian perlu mengontrol penyebaran sirih gading agar tidak merambat.

Memangkas tanaman sirih gading secar teratur akan merapihkan penampilan yang tidak diperlukan dan merangsang pertumbuhan pada daunnya.

Dan dalam tahapan ini, kalian perlu memperhatikan agar tidak mencabut lebih dari bagian tanaman sekaligus.

5. Perbanyak

Selain pemangkasan, tips merawat sirih gading jumbo lainnya adalah dengan memperbanyak tanamannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: