Tidak Mudah Mati Akibat Paparan Matahari, Inilah 3 Tanaman Cocok Diletakan Pada Halaman Rumah
![Tidak Mudah Mati Akibat Paparan Matahari, Inilah 3 Tanaman Cocok Diletakan Pada Halaman Rumah](https://radarkuningan.disway.id/upload/9f36f7cac25c88fca392af3f8991c3ca.jpg)
Tanaman hias cocok diletakan pada halaman rumah karena tahan panas, yaitu: Tanaman Canna, Sirih Gading dan Bougenville.-satuharapan.com-radarkuningan.com
Manfaat sirih gading yaitu dapat menyerap racun, baik racun dari polusi udara, knalpot dan racun asap rokok. Sehingga sirih gading ini sangat cocok untuk diletakan pada halaman.
Memiliki daun yang berbentuk love membuat tampilan menjadi indah, dan coraknya pun beragam tergantung dengan jenisnya. Memiliki beragam jenis yang membuat sirih gading banyak diminati sebagai pilihan dekorasi.
3. Tanaman Bougenville
Tanaman hias Bougenville memiliki warna yang beragam, selain itu tahan akan panas sehingga sangat cocok untuk diletakan pada area halaman rumah.
BACA JUGA:Bioprospeksi Gunung Ciremai, Hasilkan Pertanian Sehat, bisa Kendalikan Organisme Pengendali Tanaman
Termasuk tanaman populer yang sering di tanaman pada area rumah karena warnanya yang indah dan terang. Selain itu, sangat cocok juga untuk pemula yang baru saja memiliki tanaman karena perawatanya yang mudah.
Bougenville alias bunga kertas dapat tahan kekeringan dan tumbuh subur, selain itu sering dijuluki tanaman berduri yang hidup di seribu musim karena dapat tumbuh kapan saja.
Itulah beberapa rekomendasi tanaman yang diletakan pada halaman rumah, semoga informasi ini menjadi referensi untuk memilih tanaman yang cocok di halaman dan mudah cara perawatanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: