No. 3 Sering Terjadi! Ini 6 Penyebab Kucing Jadi Galak Pada Kita, yang Mungkin Tidak Kita Sadari

No. 3 Sering Terjadi! Ini 6 Penyebab Kucing Jadi Galak Pada Kita, yang Mungkin Tidak Kita Sadari

6 penyebab kucing jadi galak pada kita, yang sering tidak kita sadari-photo by hillrag-radarkuningan.com

5. Lingkungan yang Kotor dan Bau

Penyebab kucing jadi galak ataupun agresif selanjutnya, juga dapat disebabkan ketika mereka tinggal di lingkungan yang kotor dan bau.

Sama seperti manusia, kucing juga tidak akan menyukai bau yang kuat, dan mereka juga dikenal sebagai hewan peliharaan yang sangat menjaga kebersihan mereka dengan cermat.

Oleh karena itu, rutinlah membersihkan kotak pasir kucing, atau membersihkan bau yang mereka tidak sukai.

6. Merasa Bosan

Terakhir, jika kita tidak memberikan cukup perhatian kepada kucing kita, hal ini mungkin dapat membuat mereka menjadi marah, dan mengarahkan kemarahan itu kepada kita.

BACA JUGA:3 Cara Mengusir Kucing Berak Sembarangan, Sangat Ampuh untuk Dilakukan Tanpa Menyakiti Namun Bikin Kapok

BACA JUGA:Gemas! Ternyata Inilah 5 Cara Kucing Membujuk dan Meminta Maaf Pada Pemiliknya, Apa Kamu Menyadarinya?

Oleh karena itu, rutin mengajak hewan peliharaan kita untuk bermain atau memberikan perhatian yang cukup, tentu dapat membuat mereka merasa lebih senang dan juga cenderung tidak bosan.

Tanda Kucing Sedang Marah

Jika kamu tidak yakin apakah kucing peliharaan mu marah pada mu? Kamu bisa memperhatikan beberapa tanda kucing sedang marah berikut ini:

  1. Menggeram dan mendengus
  2. Mengibaskan ekor mereka
  3. Telinga yang ditekuk
  4. Ekornya yang mengembang
  5. Menatap dengan lama
  6. Menghindari kita
  7. Mengeong lebih banyak dari biasanya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: