5 Manfaat Menanam Tanaman Janda Bolong di Kamar Mandi, Yuk Simak Manfaatnya

5 Manfaat Menanam Tanaman Janda Bolong di Kamar Mandi, Yuk Simak Manfaatnya

manfaat tanaman janda bolong di kamar mandi-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Kebanyakan orang mungkin menanam tanaman hias seperti janda bolong di perkarangan atau halaman rumah.

Ternyata ada manfaat menanam tanaman janda bolong di kamar mandi lho, manfaat ini sangat berguna bagi manusia.

Sama seperti tanaman lainnya manfaat tanaman janda bolong juga berguna dan bermanfaat bagi pemiliknya.

Yuk simak dibawah ini manfaat menanam tanaman janda bolong di kamar mandi.

BACA JUGA:5 Jenis Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Depan Rumah, Inilah Alasannya! Diantaranya Bisa Membawa Aura Negatif

BACA JUGA:Tak Hanya Visual Cantik, Ini 5 Jenis Bunga yang Melambangkan Kesuksesan, Cocok untuk Motivasi di Ruang Kerja

5 Manfaat Menanam Tanaman Janda Bolong di Kamar Mandi

1.Memperbaiki Kesehatan Mental

Sebuah hasil riset juga menyebut bahwa seseorang yang tinggal dikelilingi dengan tanaman hijau dan sering menghabiskan banyak waktu di alam terbuka memiliki risiko stres rendah dan selalu berpikiran positif.

Karena itu, tak ada salahnya meletakkan tanaman hijau di kamar mandi. Selain menambah dekorasi, tanaman di kamar mandi juga bisa membantu Anda jadi lebih baik.

2.Mood Jadi Lebih Baik

Sering begadang dan kurang tidur tidak hanya akan membuat tubuh terasa lelah, tapi juga mood bisa terganggu selama seharian. Untuk mengatasinya, Anda bisa memanfaatkan energi positif yang dihasilkan oleh tanaman hidup.

Tak mesti tanaman yang memiliki bunga, cukup tanaman dengan daun hijau yang segar. Sebab warna hijau bisa memberikan efek tenang pada pikiran.

BACA JUGA:Cocok! 7 Tanaman Hias Cantik Menambah Keindahan di dalam Rumah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: