3 Tanaman yang Cocok di Dalam Rumah Ini Memiliki Keunikan Tersendiri! Apalagi No. 3 Seperti Pedang Panjang

3 Tanaman yang Cocok di Dalam Rumah Ini Memiliki Keunikan Tersendiri! Apalagi No. 3 Seperti Pedang Panjang

Tanaman yang cocok di dalam rumah ini memiliki keunikan yang tidak banyak dimiliki tanaman lain.-kompas.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tanaman yang cocok untuk didalam rumah, sehingga dapat dijadikan dekorasi rumah yang tampak indah dan menarik untuk dipandang.

Artikel ini membahas tanaman yang cocok di dalam rumah, sehingga menjadi referensi yang cocok ketika di tanaman pada rumah anda karena memiliki keunikan dan keindahannya tersendiri.

Tanaman ini termasuk kedalam tanaman hias yang biasa dijadikan dekorasi ruangan, sehingga mereka tidak membutuhkan banyak intensitas cahaya dari matahari. Namun tetap harus adanya cahaya untuk fotosintesis.

Sehingga tanaman hias ini dapat tumbuh dengan baik dan menjadikan tampilan rumah lebih alami, estetik dan enak untuk dipandang, berikut ini beberapa tanaman yang cocok didalam rumah, yaitu:

BACA JUGA:Ingin Membuat Tampilan Ruangan Menjadi Indah? Inilah 5 Tanaman Hias Indoor Berbunga Cocok Untuk Kamu!

1. Sirih Gading

Tanaman hias sirih gading ini termasuk kedalam tanaman yang tidak memerlukan paparan sinar matahari langsung sehingga biasanya ditemukan pada area indoor atau didalam rumah.

Oleh karena itu,tanaman sirih gading menjadi rekomendasi yang pertama karena dapat membuat keindahan ruangan menjadi lebih baik dan menjadikan dekorasi ruangan estetik bernuansa alami.

Memiliki beragam jenis yang tentunya memiliki keunikannya tersendiri, yaitu diantaranya jenis sirih gading hijau, ungu, silver dan masih banyak lagi.

Memiliki manfaat dapat menyerap racun, debu dan polutan sehingga menjadikan ruangan tampak lebih bersih dan bisa menyebabkan udara segar. Dengan begitu ruangan anda akan menjadi sehat untuk keluarga.

BACA JUGA:STOP Gunakan Pengharum Ruangan Sintetis! Gunakan Pengharum Ruangan Tahan Lama Alami Berikut Ini!

2. Lavender

Tanaman lavender ini termasuk kedalam jenis tanaman bunga yang biasa dijadikan dekorasi ruangan karena keindahan pada warna tanaman hias ini yang menjadi lebih estetik pada ruangan.

Memiliki warna ungu pada bunganya dengan daun hijau berukuran mungil, biasanya diletakan pada area ruang tamu sehingga tampilannya terlihat indah, elegan dan anggun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: