Anabul Sering Menggigit Plastik, Kenapa Kucing Suka Makan Plastik? Ini Dia 5 Alasannya

Anabul Sering Menggigit Plastik, Kenapa Kucing Suka Makan Plastik? Ini Dia 5 Alasannya

Anabul Sering Menggigit Plastik, Kenapa Kucing Suka Makan Plastik? Ini Dia 5 Alasannya-ist/National Association of Professional Pet Sitters-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM – Kucing adalah hewan peliharaan yang penuh dengan rasa penasaran, sehingga tidak wajar ia suka memakan hal yang aneh, seperti kenapa kucing suka makan plastik?

Memang terdengar tidak masuk akal, namun perilaku kucing satu ini memang sering sekali terjadi pada hewan peliharaan kalian lho.

Tentunya ini sangat membahayakan kesehatan pencernaan kucing peliharaan kalian. Meskipun begitu, kucing yang memakan plastik bukan didasari karena kelaparan ya.

Tapi ada alasan lain kenapa kucing suka makan plastik dan di dalam artikel ini ita akan mencari tahu alasan sebenarnya di balik itu.

BACA JUGA:Kenapa Kucing Menggigit Tangan Kita saat Ingin Mengelusnya? Ini Nih 3 Tips agar Anabul Mau Dielus

BACA JUGA:Tidak Bertanggung Jawab! Ini 6 Tanda Kucing Kurang Mendapatkan Kasih Sayang dari pemiliknya

Kenapa Kucing Suka Makan Plastik?

Seperti yang sudah dikatakan sebelumnya bahwa kenapa kucing makan plastik ini bukan didasari karena lapar.

Jika kalian perhatikan kucing peliharaan kalian di rumah, mungkin menangkap basahnya sedang memakan kantong plastik.

Nah, ternyata seperti yang dilansir dari laman Purina, alasan kenapa kucing suka makan plastik adalah sebagai berikut.

1. Keturunan

Alasan pertama kenapa kucing suka makan plastik adalah karena keturunan. Terdapat beberapa ras kucing yang memang punya kecenderungan menderita Pica.

BACA JUGA:Bikin Gemas, Ternyata Ini 5 Alasan Kenapa Kucing Mengejar Ekornya Sendiri, Bukan Cuma Bermain!

BACA JUGA:3 Ras Kucing Termahal di Dunia, Urutan Pertama Ada Ashera dengan Harga Milyaran!

Pica adalah sebuah gangguan makan yang mendorong anabul untuk memakan sebuah objek.

Ras kucing seperti kucing Siam dan Burma, baik itu ras alami atau campuran biasanya menderita Pica.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: