7 Tanaman Obat yang Bisa Ditanam di Rumah; Nomor 3 Bisa Meningkatkan Kualitas Tidur!

7 Tanaman Obat yang Bisa Ditanam di Rumah; Nomor 3 Bisa Meningkatkan Kualitas Tidur!

Inilah 7 tanaman obat yang bisa ditanam di rumah. -Foto: istimewa. -radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Selain bunga, buah-buahan, dan sayur-sayuran, tanaman obat juga bisa ditanam di pekarangan rumah.

Ada banyak tanaman obat yang mudah ditanam di rumah. 

Selain digunakan sebagai obat herbal, beberapa tanaman juga dapat bermanfaat sebagai bumbu masakan.

Inilah 7 tanaman obat yang bisa ditanam di rumah dari berbagai sumber: 

1. Lavender

Lavender merupakan tanaman berbunga dari keluarga Lamiaceae yang banyak digunakan sebagai tanaman hias dan juga dapat digunakan sebagai bahan pewangi atau aromaterapi alami.

Menurut hasil penelitian, tanaman berbunga lavender telah menunjukkan efek yang efektif membantu menenangkan pikiran dan mengurangi kecemasan yang mengganggu pola tidur.

BACA JUGA:Ternyata Ini 4 Arti Kucing yang Menjilat Tangan Kita, yang Mungkin Kamu Sepelekan!

BACA JUGA:Hemat Lahan, Ini 5 Macam Sayuran yang Bisa Ditanam Dalam Pot, Bisa Untuk Pekarangan Sempit

Selain itu, lavender merupakan tanaman pengusir nyamuk karena bunganya mengandung minyak atsiri yang tidak disukai nyamuk.

2. Daun Saga

Daun saga merupakan tanaman daun merambat yang dikenal ampuh meredakan batuk dan maag. 

Daun saga mengandung senyawa flavonoid, kolin, dan trigonelin yang bersifat antimikroba bahkan kaya akan antioksidan.

Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Journal of Advanced Biotechnology and Experimental Therapeutics (2020) menyatakan bahwa ekstrak daun saga dapat merawat kulit yang tidak sehat, infeksi dan akibat keracunan makanan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: