Pertama Kali Tol Cisumdawu Beroperasi Penuh untuk Mudik Lebaran, Rest Area di Lokasi Ini

Jalan Tol Cisumdawu beroperasi penuh untuk pertama kali di musim mudik - arus balik lebaran 2024.-Yuda Sanjaya-radarkuningan.com
BACA JUGA:Mudah Sekali! Inilah 3 Cara Mengusir Cicak dari Rumah, Nomor 3 Sangat Ampuh dan Mudah Dilakukan
Ditambahkan kepala negara, pergerakan 190 juta orang tentu bukan jumlah yang sedikit. Sehingga perlu pengaturan yang cemat.
Apalagi kemungkinan besar sebagian besar masyarakat akan melakukan perjalanan mudik menggunakan jalan bebas hambatan atau jalan tol.
Terutama dari wilayah Jabodetabek dan kota-kota yang dilintasi oleh Jalan Tol Trans Jawa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: