Bukan Hanya Air! Ternyata Ini 7 Hal yang Ditakuti Hewan Peliharaan Kucing

Bukan Hanya Air! Ternyata Ini 7 Hal yang Ditakuti Hewan Peliharaan Kucing

Bukan Hanya Air! Ternyata Ini 7 Hal yang Ditakuti Hewan Peliharaan Kucing-photo by herald sun-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Ternyata 7 hal yang ditakuti hewan peliharaan kucing ini masih jarang diketahui para pemilik kucing lho! Yuk, cari tau selengkapnya disini!

Meskipun kucing seringkali terlihat sebagai hewan peliharaan yang sangat mandiri dan percaya diri.

Namun, ini bukan berarti bahwa mereka tidak menakuti banyak hal dan berani melakukan banyak hal.

Dengan memahami hal yang ditakuti kucing, akan memudahkan kita sebagai pemilik hewan peliharaan untuk memperkuat ikatan dan memberikan perhatian yang sesuai.

BACA JUGA:Kenapa Kucing Suka Menatap Pemiliknya? Berikut 5 Alasan yang Bisa Bikin Catlover Baper

BACA JUGA:Mengenal Jenis Kucing Ragdoll, Si 'Boneka Cantik Berbulu' yang Ramah dan Gemar Bermain Air

1. Suara yang Keras

Kebisingan yang tiba-tiba dan keras, seperti suara petir, bising mesin, letusan balon atau letusan kembang api, bisa membuat hewan peliharaan kita merasa takut dan cemas.

Ini disebabkan karena kucing memiliki pendengaran yang sangat sensitif, dan suara keras tersebut bisa menyebabkan stres dan kecemasan pada mereka.

2. Anjing atau Hewan Peliharaan Lain yang Mengancam

Kucing merupakan hewan peliharaan yang cenderung mempunyai naluri bertahan hidup yang tinggi.

Sehingga mereka bisa merasa terancam atau takut jika ada anjing atau hewan peliharaan lain/asing yang mendekati atau mengganggu mereka.

BACA JUGA:Yuk Kenalan Sama Kucing Scottish Fold, Si Makhluk Berbulu Bertelinga Lucu

BACA JUGA:5 Jenis Kucing yang Cocok Dipelihara untuk Pemula, Nyaman dan Aman untuk Anak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: