Banyak Tikus Bersarang di Rumahmu? Yuk Basmi Menggunakan 5 Bahan Dapur Yang Tidak Disukai Tikus

Banyak Tikus Bersarang di Rumahmu? Yuk Basmi Menggunakan 5 Bahan Dapur Yang Tidak Disukai Tikus

bahan dapur yang tidak disukai tikus-pinterest-radarkuningan.com

BACA JUGA:Baunya Bikin Tikus Pergi Menjauh, Ini Dia 5 Bau Alami Yang Tidak Disukai Tikus

BACA JUGA:Selain Suka Tidur Di Pangkuan Pemiliknya, Ini Nih 6 Tempat yang Disukai Kucing untuk Tidur dan Bersantai

Tips Yang Bisa Kamu Lakukan

Jaga Kebersihan Rumah: Tikus tertarik dengan sisa makanan dan tempat yang kotor.Pastikan untuk selalu membersihkan rumah dan tidak membiarkan sisa makanan berserakan.

Tutup Lubang dan Celah: Tikus dapat masuk ke rumah melalui lubang dan celah kecil.Tutup semua lubang dan celah di sekitar rumah Anda.

Gunakan Perangkap Tikus: Perangkap tikus dapat menjadi cara yang efektif untuk menangkap tikus. Gunakan perangkap tikus yang aman dan tidak membahayakan hewan peliharaan lainnya.

Itu dia informasi berupa 5 bahan dapur yang tidak disukai tikus, semoga informasi diatas dapat membantu menambah wawasan serta informasi bagi para pembaca.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: