5 Tanaman Minimalis untuk Dekorasi Interior yang Mungil dan Estetik, No. 2 Bisa Membawa Keberuntungan!

5 Tanaman Minimalis untuk Dekorasi Interior yang Mungil dan Estetik, No. 2 Bisa Membawa Keberuntungan!

5 Tanaman Minimalis untuk Dekorasi Interior -Popbella.com-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Menghadirkan tanaman hias di dalam ruangan merupakan pilihan yang ideal.

Apalagi kini tren tanaman hias di dalam ruangan tengah banyak diminati sebagai dekorasi untuk mempercantik rumah. 

Ada berbagai jenis tanaman hias yang bisa kamu pilih, salah satunya tanaman minimalis. Dengan tanaman minimalis, kamu tidak membutuhkan banyak ruang dan tempat. 

Selain itu tanaman minimalis terlihat mungil dan memberi sentuhan estetika dan elegan. Cocok untuk dekorasi interior di ruang tamu, diletakkan di atas meja atau lemari hiasan. 

BACA JUGA: 6 Tanaman Hias Yang Memiliki Bentuk Indah Dengan Aroma Wangi, Bisa Jadi Dekorasi, Obat Penenang dan Pengusir Tikus

Nah bagi kamu yang punya ruangan yang tidak cukup besar di dalam rumah, namun ingin menghadirkan tanaman, tanaman minimalis adalah pilihan yang tepat.

Berikut ini beberapa jenis tanaman minimalis untuk dekorasi indoor yang mungil dan estetis yaitu: 

1. Kaktus

Kaktus merupakan tanaman yang tengah populer dan banyak digandrungi saat ini. Tanaman ini juga banyak diminati sebagai tanaman minimalis di dalam ruangan.

Kaktus memiliki bentuk mungil dan memiliki beragam bentuk. Kamu bisa menempatkannya di meja sehingga terlihat mungil dan estetis. Sangat cocok untuk pilihan dekorasi rumah minimalis.

BACA JUGA: BAHAYA! Jangan Biarkan Tikus Bersarang di Dalam Kap Mesin Mobil Anda Jika Tidak Ingin Hal Ini Terjadi

2. Pabrik uang Cina

Tanaman minimalis untuk pilihan dekorasi indoor diantaranya yaitu Chinese money plant. Tanaman ini memiliki ciri unik yaitu bentuk daun yang mirip koin.

Tanaman ini juga dipercaya sebagai pembawa keberuntungan lho. Tanaman uang cina juga bisa tumbuh baik di dalam ruangan karena menyukai sinar matahari tidak langsung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: