Bingung Memilih Jurusan Kuliah? Simak 3 Cara Tidak Biasa Memilih Jurusan Kuliah Supaya Tidak Salah Jurusan

Begini Cara Memilih Jurusan Kuliah Dengan Cara Yang Tidak Biasa-Pixabay-Radarkuningan.com
Ini bisa menjadi pilihanmu dalam memilih jurusan kuliah. Seperti jika hobi lamamu adalah membaca dan menulis, cobalah untuk mengambil jurusan sastra atau bahasa.
2. Periksa Ulang Raport, Lihat Nilai Yang Terbilang "Lumayan"
Cara kedua ini mungkin terdengar biasa. Namun, bila kamu biasanya mengakumulasikan nilai raport yang terbaik, maka cobalah untuk mempertimbangkan mata pelajaran yang nilainya diatas rata-rata.
Sebagai contoh, cobalah untuk mengambil jurusan sesuai dengan nilai raport yang berada pada nilai 80, atau 85. Ambil 2 atau tiga mata pelajaran, kemudian pilih salah satunya untuk jurusan kuliah, satunya lagi untuk pilihan kedua.
BACA JUGA:Konsorsium Gerbangtara Jadi Wadah Ide Anak Muda untuk IKN, Menpora Dito Berikan Dukungan
3. Sesuaikan Dengan Ekstrakulikuler Saat SMA
Ekstrakulikuler, tidak perlu diragukan lagi menjadi salah satu batu loncatan penting untuk bisa memilih jurusan kuliah yang benar.
Sebagai contoh, jika kamu mengikuti ekstrakulikuler olahraga, cobalah untuk mengambil jurusan PJOK. Jika kamu mengambil ekstrakulikuler fotografi, cobalah untuk mengambil jurusan yang serupa.
Minimalnya saat masuk dalam jurusan ini, kamu sudah memiliki basic, dan dasar-dasar pengetahuannya.
BACA JUGA:Disukai Kecoak, Waspadai 4 Tempat yang Sering Jadi Sarang Kecoak di Dalam Rumah Berikut
Perlu menjadi catatan, bahwa penjelasan di atas, hanyalah bersifat saran dan rekomendasi. Bila memiliki keyakinan kuat untuk memilih suatu jurusan kuliah, maka pilihlah, dan jangan ragu atas pilihan yang telah dibuat.
Itulah informasi dan penjelasan singkat mengenai 3 cara tidak biasa memilih jurusan kuliah. Tertarik untuk mencobanya? semoga beruntung dan selamat mencoba.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: