Berikut 6 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan, Memiliki aroma Terapi dan Bisa Basmi Hewan Pengerat

Berikut 6 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan, Memiliki aroma Terapi dan Bisa Basmi Hewan Pengerat

Terdapat tanaman hias yang bisa membawakan keberuntungan dengan memiliki aroma terapi dan bisa membasmi serangga.-kompas.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tanaman hias identik dengan dekorasi ruangan agar memiliki tampilan indah dan alami, namun terdapat kegunaan lainnya loh.

Salah satunya untuk mengusir tikus di rumah, pasalnya tanaman hias berikut ini memiliki aroma menyengat yang tidak disukai oleh serangga dan hewan pengerat seperti tikus.

Dengan begitu, bisa dijadikan sebagai penangkal kedatangan tikus dan serangga di rumah, apalagi hewan ini tergolong kedalam kosmopolitan yang artinya bisa hidup dimana saja.

6 Tanaman Hias Beraroma Terapi yang Tidak Disukai Serangga dan Hewan Pengerat

Tanaman hias ini bisa digunakan sebagai penangkal kedatangan tikus dan serangga, pasalnya hewan tersebut bisa datang ke berbagai tempat bahkan di dalam rumah.

BACA JUGA:Oh Ini 10 Warna Cat Tembok Bawa Hoki, Menurut Feng Shui: ‘Bisa Diaplikasikan di Rumah’ Ketahui Yu!

Mengutip Kementrian Kesehatan, Hewan pengerat seperti tikus tergolong kosmopolitan yang mampu hidup dimana saja seperti hutan, dalam rumah dan di di dalam air.

Oleh karena itu, untuk memastikan hewan tersebut tidak datang ke rumah dan bisa menjadi penangkal juga maka tanamlah tanaman hias ini di rumah, berikut ini diantaranya:

1. Tanaman Marigold

Marigold memiliki bunga yang indah dan menawan serta aromanya juga sangat kuat, sehingga hewan pengerat seperti tikus dan serangga tidak menyukainya.

Pasalnya aroma tersebut bisa membuat tikus menjadi pusing, dan manfaat lainnya menjadikan tanaman marigold ini sebagai dekorasi yang indah di rumah.

BACA JUGA:Cari Laptop Gaming Budget? Berikut 5 Laptop Gaming Dibawah 10 Juta untuk Kamu!

Aroma tanaman ini berasal dari bunga mekar ketika musim panas sehingga menjadikan tikus tidak nyaman dan memilih untuk meninggalkan tempat terdapat tanaman marigold.

2. Tanaman Krisan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: