Sarae Land Berkonsep Ubud Bali Kini Makin Populer dan Terdapat 5 Wisata Kuningan Memiliki Keunikan!

Sarae Land Berkonsep Ubud Bali Kini Makin Populer dan Terdapat 5 Wisata Kuningan Memiliki Keunikan!

Sarae land berkonsep Ubud Bali yang kini menjadi populer dan terdapat 5 wisata Kuningan memiliki keunikan patikan anda berkunjung kesini. -nativeindonesia.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Kuningan menjadi tempat yang banyak didatangi wisatawan, pasalnya sudah banyak destinasi wisata yang baru saja hadir untuk memanjakan anda.

Kuningan dikenal dengan Gunung Ciremai sehingga memiliki udara sejuk, dan wisata ini terletak di bawah kaki Gunung Ciremai yang memiliki beragam daya tarik juga.

Berbagai keunikan yang dimiliki sehingga menjadikan wisata ini banyak dikunjungi wisatawan dari berbagai daerah dan pada awal pembukannya pun viral di media sosial.

Berikut ini rekomendasi wisata Kuningan viral dan terpopuler sejak awal buka hingga sekarang, diantaranya yaitu:

1. Sarae Land

Tidak perlu jauh-jauh ke Bali, di Kuningan Jawa Barat memilikinuansa khas Bali dengan konsep seperti di Ubud.

Pasalnya wisata Sarae Land ini dari awal buka di 2023 hingga sekarang masih manjadi trending topik di media sosial karena keindahan dan kenyamanan yang diberikan.

BACA JUGA:Sejak 2023-2024 Kini Terpopuler di Kuningan! Arunika Coffe & Eatery Berkonsep Ala Jepang, Tertarik Berkunjung?

Terdapat pemandangan Gunung Ciremai, ketika malam hari akan terlihat lamu perkotaan dan kolam renang yang bisa digunakan sehingga liburan akan semakin asik.

Sarae Land juga memberikan fasilitas penginapan dengan harga terjangkau, kisaran 1 jutaan saja sudah bisa menikmati fasilitas yang sebanding dan wisatawan akan betah.

Nah cocok untuk anda yang ingin merileksasi pikiran maka datang lah ke Jalan Palutungan, Desa Cisantana, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan.

2. DH Garden

DH Garden, wisata Kuningan terpopuler dan viral karena fasilitas glamping, cafe dan resto, kolam renang dan spot foto disudut-sudutnya yang memukau, sehingga menjadi daya tarik.

Fasilitas DH Garden menjadikan wisatawan termanjakan, pasalnya sangat mudah mendapatkan makanan, jepretan foto dan tempat staycation yang nyaman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: