Tanpa Maarten Paes, 3 Kiper Turunan Eropa Berikut Bisa Jadi Alternatif, Salah Satunya Main di Juventus

Tanpa Maarten Paes, 3 Kiper Turunan Eropa Berikut Bisa Jadi Alternatif, Salah Satunya Main di Juventus

Tanpa Maarten Paes, 3 Kiper Turunan Eropa Berikut Bisa Jadi Alternatif, Salah Satunya Main di Juventus-photo by pixellab-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Hingga sekarang masih belum ada perkembangan ataupun titik terang untuk kasus Maarten Paes.

Karena berdasarkan List of Hearing CAS dari bulan Juli hingga Oktober nanti, nama Maarten Paes masih belum juga muncul.

Selain itu, Ketua Umum PSSI yakni Erick Thohir juga memperjelas bahwa di bulan September 2024 ini Paes masih belum bisa membela timnas Indonesia.

Nah, mendengar hal ini, tentu banyak penggemar sepak bola tanah air yang merumorkan beberapa pemain sepak bola keturunan Eropa yang bisa menggantikan sosok Maarten Paes.

BACA JUGA:Maarten Paes Masih Anggota KNVB, Eks PSSI Khawatir Dibidik Ronald Koeman untuk Timnas Belanda

1. Cyrus Margono

Cyrus Wardhana Margono atau yang lebih dikenal sebagai Cyrus Margono adalah seorang penjaga gawang muda berbakat yang memiliki kewarganegaraan ganda yakni Amerika Serikat dan Indonesia.

Dimana kewarganegaraan tersebut baru saja ia dapatkan pada bulan Maret 2024 lalu.

Kiper dengan tinggi 191 cm ini, memulai karier sepak bola di akademi New York Red Bulls sebelum melanjutkan ke akademi internasional yang lebih besar.

Berkat kemampuannya dalam menjaga gawang, ia berhasil menarik perhatian klub eropa, salah satunya adalah klub asal Yunani yakni Panathinaikos B.

BACA JUGA:Pak Erick Thohir, Indonesia Butuh Ole Romeny, Kevin Diks, Paes Demi Bersaing di Grup C Kualifikasi Piala Dunia

2. Emil Audero

Emil Audero Mulyadi, atau yang lebih dikenal sebagai Emil Audero, adalah penjaga gawang profesional yang lahir di Mataram, Indonesia, namun besar di Italia.

Ia memulai kariernya di akademi Juventus, di mana ia berkembang pesat dan akhirnya dipromosikan ke tim utama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: