5 Tips Menyempatkan Waktu untuk Olahraga Pagi, Bangun Lebih Awal Simak
Kunci untuk memiliki banyak waktu di pagi hari adalah bangun lebih awal.--Elcio Miaguti - Tangkapan Layar
BACA JUGA:Seri ke-2 Yamaha Cup Race 2024 Digelar di Medan, Lokasi Bersejarah Balapan Legendaris
Namun, menetapkan jadwal saja gak cukup. Kamu tetap harus berkomitmen untuk mematuhinya.
Jika kamu sering kalah oleh rasa malas, ritme tubuhmu tidak akan stabil dan bangun lebih awal menjadi hal yang sangat berat untuk dilakukan.
Ketiga, Kalau kamu baru pertama kali membangun kebiasaan olahraga, maka kurangi ekspektasi untuk memulainya dengan langkah besar. Pertama-tama, cobalah dengan durasi singkat.
Misalnya 10-15 menit setiap hari. Kamu bisa melakukan gerakan low impact seperti yoga atau stretching untuk memberi kesempatan tubuh agar beradaptasi.
BACA JUGA:Eksistensi Trah Maldini yang Berlanjut Bersama Timnas Italia Simak
Kalau tubuh sudah bisa menyesuaikan dengan baik, kamu bisa meningkatkan intensitas dan durasi latihan. Perlahan-lahan, tambahkan 5-10 menit waktu untuk berolahraga dan cobalah gerakan yang lebih intens.
Memulai dengan langkah kecil membantumu tetap konsisten karena kamu bisa lebih enjoy dengan apa yang kamu lakukan.
Terpenting, jangan memaksakan diri di luar kapasitasmu. Saat berolahraga, selalu dengarkan tubuhmu.
Kalau kamu merasakan tanda-tanda kelelahan, berikan jeda sejenak sebelum kembali melanjutkan rutinitas.
BACA JUGA:Ketahui, Misi Tuchel Kasih Bintang 2 ke Timnas Inggris
Jangan ragu untuk beristirahat selama beberapa hari sampai kamu merasa jauh lebih baik. Semoga bermanfaat ya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarkuningan.com