Perbedaan Makanan Kucing Kering dan Basah, Pemilik Anabul Wajib Tahu

Perbedaan Makanan Kucing Kering dan Basah, Pemilik Anabul Wajib Tahu

Perbedaan antara makanan kucing kering dan basah yakni pada tekstur dan kandungan air. -Istimewa-radarkuningan.com

2. Makanan Kering

Makanan kering lebih popular di kalangan pecinta kucing karena praktis dan umumnya hadir dalam pouch yang lebih besar. Kadar airnya pun kurang dari 20 persen, sehingga bisa disimpan lebih lama, bahkan setelah dibuka, hal tersebut bisa menghemat biaya. 

BACA JUGA:Rekomendasi Makanan Basah Kucing, Cocok Untuk Meningkatkan Nafsu Makan dan Program Penggemukan

Risiko pada pertumbuhan bakteri makanan kering pun lebih rendah, sehingga kita dapat membiarkan kucing memakannya kapanpun. Makanan kucing kering juga membantu mengurangi  penumpukan plak dan karang gigi pada kucing.

Namun, makanan kucing kering mungkin akan lebih  sulit dikunyah oleh kucing yang umurnya lebih tua.

Makanan kring kucing diformulasikan dengan baik, hal ini untuk membantu meningkatkan kesehatan gigi dengan menggunakan permukaan abrasive ringan pada kibble untuk mengontrol tingkat karang pada gigi kucing.

Untuk menyeimbangkan manfaat dan kekutangan dari keduanya. Anda bisa mengkombinasikan makanan basah dan kering.

BACA JUGA:Harimau Abu Penghuni Gunung Ciremai, Gampang Dijumpai di 5 Tempat Ini, Kumpul di Tumbuhan Berbunga

Selain agar kucing tidak merasa bosan dengan rasa dan tekstur makanan yang itu-itu saja. Mengkombinasikan keduanya akan memungkinkan kucing mendapakan manfaat dari kedua jenis makanan kucing tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: