Alasan Kenapa Tol Cisumdawu Dibangun Terowongan Kembar, Bukit Tidak Bisa Diratakan karena Makam Keramat?

Alasan kenapa dibangun terowongan kembar atau Twin Tunnel di Tol Cisumdawu.-Kementerian PUPR-radarkuningan.com
"Pembangunan terowongan twin tunnel ini memperhitungkan dampak lingkungan, sehingga daerah permukaannya tidak terganggu. Bukit di bagian atas juga tidak ada gangguan sama sekali," jelasnya.
Terkait adanya 2 terowongan sehingga disebut terowongan kembar, dijelaskan Fahmi, hal tersebut karena faktor konstruksi.
Jalan Tol Cisumdawu memiliki 6 lajur yakni 3 lajur arah Bandung dan 3 lajur arah Cirebon.
Dengan lebar lajur tersebut, tidak memungkinkan dibangun hanya 1 terowongan besar, karena rawan dengan keruntuhan.
Akhirnya dibuat 2 terowongan atau terowongan kembar yang secara konstruksi lebih kuat dan masing-masing terdiri dari 3 lajur.
Terowongan kembar Tol Cisumdawu juga sanggup bertahan selama 100 tahun mendatang, karena konstruksinya dirancang demikian.
Demikian penjelasan dan alasan kenapa dibangun terowongan kembar atau Twin Tunnel di Tol Cisumdawu. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: