Mau Tahu Motor Matic yang Cocok Mengaspal di Kabupaten Kuningan? Ini 7 Merek Bisa Direkomendasikan

Mau Tahu Motor Matic yang Cocok Mengaspal di Kabupaten Kuningan? Ini 7 Merek Bisa Direkomendasikan

Sepeda motor matic yang cocok untuk medan seperti di Kabupaten Kuningan. -Yamaha-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Tidak semua sepeda motor matic cocok digunakan di Kabupaten Kuningan. Sebab, kabupaten ini sebagian besar wilayahnya berkontur dataran tinggi, perbukitan dan pegunungan. 

Karena itu, harus jeli memilih sepeda motor matic yang cocok digunakan kabupaten yang berada di kaki Gunung Ciremai, Jawa Barat ini. Pilihlah motor matic yang handal diajak mengaspal di kawasan pegunungan.

Langkah pertama yang ditempuh adalah mengetahui jenis motor matic yang cocok di daerah tersebut. Pengetahuan tentang pilihan motor yang tepat sangat penting.

Semua tahu, berkendara dengan motor matic di daerah pegunungan, seperti di Kabupaten Kuningan ini mempunyai tantangan yang berbeda. Tentu bila dibandingkan dengan daerah datar seperti di Kota Cirebon.

BACA JUGA:3 Tanaman Dapat Memperlancar Rezeki dan Membuka Keberuntungan Pemiliknya Loh! Kepoin Yuk, Tanaman Apa Saja?

Langkah berikutnya, pengguna sepeda motor matic di kawasan lereng Gunung Ciremai, juga harus teliti memilih kendaraan yang tepat. Tentu, tujuannya agar berkendara di Kuningan menjadi lebih aman dan menyenangkan.

Tak semua motor dapat digunakan dengan baik di daerah pegunungan dengan keadaan alam yang lebih ekstrem dari daerah lainnya. Seperti di Kabupaten Kuningan.

Kuningan walau banyak jalan yang halus, namun kondisinya menanjak dan berliku. Ditambah banyak turunan yang curam. 

Hal-hal tersebut menjadi kendala sepeda motor matic untuk digunakan dengan nyaman di daerah pegunungan.

BACA JUGA:Istilah-istilah Hewan Ini Sering Digunakan di Taman Nasional Gunung Ciremai, Begini Penjelasannya

Tapi jangan khawatir. Ada 7 motor matic yang direkomendasikan cocok untuk daerah pegunungan, seperti Kuningan. Berikut ke-7 merek motor matic yang cocok di daerah tersebut:

1. Honda BeAt Street eSP

Motor matic ini dapat dijadikan rekomendasi yang pas untuk digunakan di daerah pegunungan. Motor ini berbobot ringan karena menggunakan teknologi eSP yang efisien, sehingga lebih mudah untuk dikendarai di jalanan yang berliku. Selain itu, motor ini juga cocok untuk diisi bahan bakar tinggi. 

2. Yamaha NMAX

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: