Cara Membuat Makanan Kucing Ras Sendiri, Mudah dan Murah, Bisa Pakai Agar-agar

Cara Membuat Makanan Kucing Ras Sendiri, Mudah dan Murah, Bisa Pakai Agar-agar

Cara membuat makanan kucing ras sendiri di rumah, mudah dan murah memanfaatkan bahan yang ada.-Istimewa-radarkuningan.com

4. Resep Makerel untuk Kucing

Bahan:

  • 1 cangkir ikan tenggiri kaleng
  • 1 sdm minyak biji bunga matahari
  • 1 sdm nasi merah organik
  • 1-2 sdm kaldu ayam atau sapi (bisa diganti dengan air bila tidak ada kaldu)

BACA JUGA:Segera Ajukan! Inilah KUR BRI 2024 Tabel Angsuran dan Rincian Syarat Administrasi yang Perlu Dibawa!

Cara membuat:

1. Gabungkan semua bahan ke dalam food processor.

2. Campur sampai rata dan sajikan segera.

3. Sisa makanan bisa kamu simpan dalam kulkas hingga 3 hari.

5. Resep olahan Agar-Agar dan Puding

Untuk membuat makanan kucing rumahan lebih tahan lama, beberapa pemilik kucing juga mencoba resep olahan dengan agar-agar atau puding.

BACA JUGA:Inilah 3 Jenis Pinjaman KUR BRI 2024, Yuk Simak Mana yang Sesuai dengan Kebutuhan dan Kemampuan Anda

Bahan:

  • 1 kg ikan air laut segar
  • 200 gram labu kuning
  • 1 bungkus agar-agar plain
  • Air secukupnya

Rebus ikan dan labu kuning dalam panci dengan air secukupnya kurang lebih 10 menit hingga keduanya lunak dan mudah dihancurkan.

Tiriskan ikan dan labu yang sudah direbus dan tunggu hingga keduanya dingin untuk diolah.

BACA JUGA:Ini Dia Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Terbaru, Bisa Pinjam Sampai Dengan 500 Juta!

Nah, itulah beberapa resep makanan kucing ras yang bisa dicoba di rumah, mudah dan murah bukan? (dimas bayu)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: