Semakin Sayang Melihat Kucing Liar Betah Singgah di Teras Rumah, Ternyata Ini 7 Alasannya!

Semakin Sayang Melihat Kucing Liar Betah Singgah di Teras Rumah, Ternyata Ini 7 Alasannya!

Ternyata ini alasan kucing liar betah singgah di teras rumah yang bikin makin sayang.-pontianak.tribunnews.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Kucing liar yang sering kali singgah di depan teras rumah menjadi bagian paling menarik dalam pertanyaan, kenapa kucing selalu singgah di rumah kita?

Tidak jarang kita melihat kucing di depan teras seperti sedang menunggu, tidur dan berbagai macam kegiatan kucing lainnya.

Ternyata kucing yang suka singgah di rumah terdapat beragam alasan loh, salah satunya mereka merasa nyaman dan adanya keamanan.

Selayaknya makhluk hidup lainnya, kucing juga sangat suka kenyamanan dan keamanan, namun dalam hal apa kucing bisa menganggap rumah kita itu nyaman dan aman?

BACA JUGA:UNIK! Kenali 5 Cara Komunikasi Kucing Melalui Gerakan Telinga yang Penuh Makna, yang Masih Jarang Diketahui!

Oleh karena itu, artikel ini akan membahas alasan kucing singgah di teras rumah berkali-kali yang harus anda ketahui sehingga dapat menjadi edukasi dalam memahami kucing liar.

7 Alasan Kucing Singgah di Depan Teras Rumah Berkali-kali

Kucing merupakan hewan yang penuh kasih sayang sehingga mereka akan memberikan perhatian lebih terhadap orang yang memberikan kasih sayang.

Baik kucing liar maupun kucing peliharaan, mereka akan selalu menjaga orang yang menyayanginya dan membuat orang tersebut merasakan nyaman dan aman di dekatnya selayaknya kucing yang diberikan hal yang sama.

Inilah beberapa alasan kucing singgah di depan teras rumah berkali-kali yang harus diketahui oleh pemilik rumah, yaitu:

BACA JUGA:Tanaman Ini Lebih Menguntungkan Ketimbang Janda Bolong, Selain Cocok untuk Hiasan Rumah, Enak Dikonsumsi

1.Diberi Makan

Kucing liar selalu mencari makan sendiri dengan cara berburu di alam liar atau dekat dengan rumah penduduk, sehingga jika kucing liar diberi makan oleh pemilik rumah yang disinggahi mereka akan datang kembali kerumah tersebut.

Tujuan kucing datang kembali adalah mengharapkan diberikan makanan sehingga mereka tidak perlu susah-susah mencarinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: