Inilah 5 Tanaman Bunga yang Cocok di Tanam di Kamar Mandi, Buat Kamar Mandi Wangi dan Harum

Inilah 5 Tanaman Bunga yang Cocok di Tanam di Kamar Mandi, Buat Kamar Mandi Wangi dan Harum

Tanaman yang cocok ditempatkan di kamar mandi. -Breathing Garden - Ist-radarkuningan.com

BACA JUGA:5 Cara Mengatasi Jerawat dengan Daun Sirih, Tanaman Sirih ini Juga Bisa Bikin Wajah Glowing Lho!

3. Tanaman Ivy

Selain membuat ruangan tampak asri, tanaman gantung ini menyukai kelembapan ini. Ivy Plant juga efektif membersihkan udara, sehingga sangat cocok menghiasi kamar mandimu.

Mereka tumbuh sangat cepat, sehingga kamu dapat mulai memanfaatkan semua ruang vertikal di kamar mandi.

4. Paris Lily

Tanaman laba-laba atau bunga lili Paris patut Anda pertimbangkan sebagai tanaman hias di kamar mandi. Tanaman ini juga dapat tumbuh subur pada kondisi lembab.

Setelah dewasa, tanaman herba ini akan mulai tumbuh cabang dan dapat dipangkas serta diperbanyak untuk menghasilkan lebih banyak tanaman laba-laba tanpa mengeluarkan uang ekstra.

BACA JUGA:Simak 5 Cara Mengatasi Mimisan dengan Daun Sirih, Apakah Ada Efek Samping dari Tanaman Ini?

BACA JUGA:Selain Tanaman Hias, Inilah 6 Tanaman yang Wajib Ada di Rumah, Bisa Dijadikan Obat Herbal yang Kaya Manfaat

5. Peace lily

Ciri-ciri Jenis Tanaman ini sangat sensitif terhadap sinar matahari sehingga sangat cocok untuk ditempatkan di kamar mandi dengan pencahayaan minimal.

Perawatannya juga relatif mudah karena tanaman ini mampu menyimpan banyak air pada akarnya. Oleh karena itu, Anda tidak perlu sering-sering menyiram karena dapat menyebabkan tanaman cepat layu.

6. Anggrek

Anggrek merupakan salah satu tanaman yang wajib ada dalam koleksi tanaman kamar mandi Anda. Memiliki ciri khas tersendiri, tanaman ini dapat berkembang biak dari kulit yang layu.

Selain itu, anggrek hias juga menyukai kelembapan sehingga aman diletakkan di area wastafel dan dekat bak mandi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: