Lakukanlah Pertolongan Pertama Terhadap Korban Gigitan Ular Berbisa dengan 6 Langkah ini!

Lakukanlah Pertolongan Pertama Terhadap Korban Gigitan Ular Berbisa dengan 6 Langkah ini!

Pertolongan pertama terhadap korban gigitan ular berbisa. -Foto: istimewa. -radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Dewasa ini, memberikan pertolongan pertama terhadap korban gigitan ular berbisa sangat beragam. 

Ada yang masih menggunakan metode lama, seperti: menghisap permukaan kulit yang terkena gigitan ular lalu dikeluarkan (bisa) racunnya. 

Ada juga yang menggunakan getah tumbuhan herbal dan berusaha membuat perban alami. 

Untuk Anda yang masih melakukan cara-cara tersebut, sebaiknya jangan gegabah dan bacalah penjelasannya di bawah ini! 

Apa yang muncul dalam benak kita selama ini adalah besarnya bahaya gigitan ular yang tidak diimbangi dengan pengobatan yang tepat.

Terutama pada kondisi pra-rumah sakit atau sebelum dibawa ke rumah sakit

BACA JUGA:Secuil Pulau Jawa di Amsterdam Belanda, Jadi Nama Sungai, Jalan hingga Kabupaten

Pertolongan pertama biasanya diberikan oleh korban atau orang terdekatnya saat kejadian. 

Namun pemberian pertolongan pertama seringkali memperburuk kondisi korban gigitan ular. 

Hal ini terutama disebabkan oleh kurangnya pengetahuan masyarakat. 

Masyarakat cenderung memberikan pertolongan pertama dengan cara tradisional;

Seperti menyedot luka, membakar, memberikan obat tradisional.

Juga membuat luka baru, mengikat bekas gigitan yang terinfeksi dengan tali.

BACA JUGA:Berat Badan Turun! Inilah 7 Tips yang Bisa Anda Coba Untuk Diet Saat Puasa, Bisa Sampai Turun 15 Kg

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: