Inilah 5 Rekomendasi Tanaman Hias Minimalis yang Cocok Dipajang saat Lebaran dan Minim Perawatan

Inilah 5 Rekomendasi Tanaman Hias Minimalis yang Cocok Dipajang saat Lebaran dan Minim Perawatan

Inilah 5 Rekomendasi Tanaman Hias Minimalis yang Cocok Dipajang saat Lebaran dan Minim Perawatan-ist/Plat Hill Nursery-radarkuningan.com

Karena itu, banyak orang menggunakannya sebagai tanaman di dalam rumah untuk menghiasi meja, ambalan, dan rak hias.

Media tanam porous, yaitu campuran arang sekam padi dan pakis cacah, adalah yang terbaik untuk anthurium kerdil.

BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Outdoor yang Banyak Diburu, Minim Perawatan Cocok untuk Pemula

BACA JUGA:Mengenal Lebih Jauh Lidah Mertua, Simak 5 Fakta Menarik Tanaman Lidah Mertua, yang Jarang Diketahui!

Anthorium lebih baik disimpan di tempat teduh agar daunnya tidak terbakar. Ini berbeda dari tanaman hias lain yang suka sinar matahari.

Selain itu, anthurium tidak boleh dipupuk secara asal-asalan karena dapat merusak daun. Waktu terbaik untuk pemupukan adalah tiga bulan sekali.

2. Tanaman uang

Tanaman yang juga disebut pilea ini memiliki bentuk daun bulat yang luar biasa, serupa dengan bentuk koin negara asalnya. 

Meskipun demikian, perawatan pilea sangat mudah. Itu dapat mencapai tinggi maksimal sekitar tiga puluh sentimeter. 

BACA JUGA:Yuk Intip Rekomendasi Tanaman Hias Gantung di Tahun 2024, Mana Nih Yang Jadi Favoritmu?

BACA JUGA:Buat Tidur Lebih Nyenyak, Ini Dia 6 Tanaman Hias Yang Cocok di Tanam di Kamar

Pemilik harus memastikan bahwa kondisi tanah tidak terlalu kering atau lembap. Pilea memerlukan sinar matahari tak langsung untuk tumbuh subur.

3. Echeveria

Rekomendasi tanaman hias minimalis yang cocok dipajang saat lebaran berikutnya ini aalah Echeveria, sejenis tanaman sukulen.

Tanaman sukulen kecil ini memiliki corak cerah dan daun bertumpuk seperti kubis. Bergantung pada varietasnya, echeveria dapat tumbuh hingga 30 cm.

Karena ukurannya yang kecil dan perawatannya yang mudah, tanaman hias pendek ini banyak ditemui di meja kantor dan rumah. 

BACA JUGA:Buat Udara Jadi Lebih Segar, Ini Dia 6 Rekomendasi Tanaman Hias Yang Cocok Di Tanam di Kamar Mandi, Apa Saja?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: