Apakah Kamu Sudah Memilikinya? Inilah 5 Manfaat Sirih Gading yang Bikin Istimewa, Cocok Diletakan di Rumah Loh
Apakah kamu sudah memiliki tanaman hias sirih gading? ketahui yuk manfaat yang bikin istimewa dan sangat cocok untuk diletakan pada area rumah.-lazada.com-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM- Sirih gading merupakan tanaman yang sangat beragam manfaatnya, namun sayangnya jarang diketahui banyak orang. Dengan begitu, artikel ini akan menjelaskan manfaat dari Sirih gading.
Sehingga akan menjadi pembelajaran bagi anda pembaca setia radarkuningan.com dan diharapkan memberikan manfaat, berikut ini penjelasan dari manfaat tanaman hias sirih gading yang dapat dirangkum.
Sirih gading sering kali disebut sebagai pembersih udara karena daya serapnya yang sangat kuat sehingga menjadikan sirih gading ini banyak penggemarnya untuk selalu dipelihara.
Berikut ini beberapa manfaat tanaman hias sirih gading yang haruis diketahui sehingga menjadi referensi tanaman hias yang dapat diletakan pada area indoor rumah, diantaranya:
BACA JUGA:6 Manfaat Tanaman Lidah Mertua di Dalam Ruangan, Jadi Pengharum Ruangan Alami hingga Penyerap Racun
Jika anda tidak memiliki lahan yang luar untuk menanam tanaman maka direkomendasikan untuk membuat vertical garden, namun tidak sembarangan berbagai tanaman dapat diletakan disitu.
Nah, sirih gading tentu dapat diletakan pada area vertical garden karena termasuk kedalam jenis merambat dalam pertumbuhannya seingga akan lebih indah dan sangat cocok dijadikan dekorasi rumah minimalis.
Sirih gading ini dapat dijadikan sebagai hiasan akuarium yang sangat indah sehingga menjadikan tanaman ini tampak lebih indah dan bisa menghiasi akuarium tersebut.
Sangat cocok diletakan pada akuarium yang ukurannya besar, selain itu sirih gading ini juga bisa membersihkan air pada akuarium loh. Hal tersebut karena daya serap terhadap kotoran yang sangat kuat.
3. Membersihkan Kotoran Ikan
Sirih gading yang diletakan didalam kolam ikan ini dapat membersihkan kotoran ikan loh, hal ini karena daya serap sirih gading yang sangat kuat, sehingga membuat kolam ikan menjadi lebih bersih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: