Sederhana tapi Anabul Tidak Suka! 5 Perilaku Manusia yang Bikin Kucing Marah yang Sering Tidak Disadari

Sederhana tapi Anabul Tidak Suka! 5 Perilaku Manusia yang Bikin Kucing Marah yang Sering Tidak Disadari

Sederhana tapi Anabul Tidak Suka! 5 Perilaku Manusia yang Bikin Kucing Marah yang Sering Tidak Disadari-ist/The Mirror-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM – Jika kalian ingin mendapatkan teman bermain di rumah, mungkin kucing peliharaan adalah opsi terbaik karena penampilan dan perilakunya yang menggemaskan.

Hewan peliharaan seperti kucing ini memang sudah menjadi teman bagi manusia sejak zaman dahulu, tapi ada beberapa hal sederhana tapi ada 5 perilaku manusia yang bikin kucing marah.

Mungkin bagi kita manusia beberapa perilaku kita tidak membuat kita tersinggung atau menjadi hal yang biasa, namun mungkin saja tidak bagi kucing peliharaan kita.

Bermain dengan kucing adalah kegiatan yang menyenangkan sampai kucing mereog karena perilaku kita yang membuatnya marah.

BACA JUGA:Jangan Pelihara Kucing, Lebih Baik Ayam, Begini Penjelasaan Ustadz Khalid Basalamah

BACA JUGA:9 Jenis Kucing Hutan yang Dilindungi dan Dilarang Dipelihara, Karena Terancam Punah

Nah, agar anabul tidak mudah marah pada kita dan mudah untuk diajak bermain, kalian perlu tahu apa saja perilaku manusia yang bikin kucing marah.

5 Perilaku Manusia yang Bikin Kucing Marah

Telah dilansir dari laman Cuteness, tentang sederhana tapi bikin anabul kesal, ini dia 5 perilaku manusia yang bikin kucing marah pada kita.

1. Mengganggunya di tengah malam

Perilaku manusia yang bikin kucing marah pertama adalah dengan mengganggunya di tengah malam.

Jika Anda memiliki kucing peliharaan, Anda pasti ingin bermain dengan kucing kesayangan Anda. 

BACA JUGA:Kucing Liar Meresahkan, Buang Air Sembarangan di Rumah, Tak Perlu Kasar, Ini 4 Cara yang Bisa Dilakukan

BACA JUGA:Mengenal Kucing Caracal, yang Lagi Viral di Sosial Media, Kucing Eksotis dengan Harga Fantastis!

Namun, jangan sampai keinginan untuk menyenangkannya malah membuatnya tidak senang. Salah satunya adalah mengganggu kucing saat tengah berada dalam keadaan nyaman. 

Anda tidak harus mengganggu kucing Anda saat dia sedang meringkuk sendirian. Ini karena kucing tidak ingin diganggu ketika mereka ingin waktu sendirian. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: