Resep Tumis Bunga Pepaya Khas Manado, Enaknya Bikin Nampol!

Resep Tumis Bunga Pepaya Khas Manado, Enaknya Bikin Nampol!

Resep tumis bunga pepaga khas Manado-Ist-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Mungkin menu olahan bunga pepaya bukan termasuk menu sayuran yang harus disajikan di meja makan kamu dan keluarga minggu ini. 

Namun, resep tumis bunga pepaya khas Manado yang dibagikan pada ulasan berikut ini bisa jadi ide hidangan yang menarik untuk disajikan nanti.

Bunga pepaya merupakan salah satu sayuran yang mudah ditemukan di sekitar rumah.

Selain itu, hidangan berbahan dasar bunga pepaya ini juga tergolong hemat biaya serta mudah dibuat di rumah.

BACA JUGA:Resep Tumis Bunga Pepaya Teri Medan, Cocok Dijadikan Hidangan Keluarga

BACA JUGA:Cukup 5 Langkah, Ini Cara Membuat Teh Bunga Pepaya untuk Menyehatkan Jantung dan Kanker

Kendati dikenal memiliki cita rasa yang pahit, tak sedikit orang yang memanfaatkan bahan alami ini untuk diolah menjadi makanan sederhana yang kaya rasa.

Bagi Anda yang ingin mencoba re-cook di rumah, berikut ini resep tumis bunga pepaya khas Manado yang enaknya bikin nampol.

Bahan-bahan:

Bahan Utama:

• Bunga pepaya

• Air mineral

• 1 sdm Asam Jawa

• 1 sdm Garam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: