Tikus Akan Takut Jika... Inilah 5 Tips Mengusir Tikus Bikin, Rumah Aman dan Nyaman Dari Gangguan Tikus

Tikus Akan Takut Jika... Inilah 5 Tips Mengusir Tikus Bikin, Rumah Aman dan Nyaman Dari Gangguan Tikus

Tips usir tikus yang akan mambuat tikus takut yaitu menutup celah, suara ultrasonik, kebersihan rumah, perangkap dan bau yang wangi.-kompas.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tikus bersarang di rumah? Jangan dibiarkan karena Tikus mampu membawa bakteri, kuman sehingga akan menjadi alasan datangnya penyakit bagi keluarga.

Tikus menyukai tempat yang kotor, membab, becek, tidak terawat dan hal-hal yang kotor lainnya. Sehingga jika rumah anda terdapat tikus yang bersarang bisa jadi kebersihan rumah tidak terawat.

Terkutip pada laman Kementrian Kesehatan, tikus berasal dari golongan kosmopolitan atau hidup dimana saja, baik di hutan, di rumah ataupun di dalam air.

Sehingga besar kemungkinan jika rumah selalu ada tikus, nah untuk menghindari keberadaan tikus ini pastikan anda untuk menjaga kebersihan rumah.

BACA JUGA:Pemakaman Acep Purnama Ditunda, Kuningan Diguyur Hujan Deras

Selain itu, terdapat cara lain dalam menghindari keberadaan tikus di rumah dan mengusirnya yang bisa anda lakukan, yaitu:

1. Menutup Celah atau Lubang

Jika rumah anda terdapat lubang keluar dan masuknya tikus maka pastikan langsung di titup dengan bahan yang tidak mudah merembas air.

Bahan tersebut bisa mengunakan semen atau baja agar celah atau lubang tidak dapat diterobos kembali oleh tikus (CD Johnson dan MD Webbon, 2018).

2. Suara Ultrasonik

Gelombang suara ultrasonik ini sangat ampuh dalam mengusir tikus, pasalnya tikus memiliki indra pendengaran tajam sehingga mereka akan sangat terganggu jika terdapat suara tersebut.

BACA JUGA:Menikmati Kesegaran dan 10 Manfaat Jambu Air untuk Kesehatan

Besaran gelombang suara ultrasonik bisa mencapai 20.000 Hz sehingga tikus merasakan tidak nyaman, takut, pusing dan tidak berdaya ketika terdapat gelombang ultrasonik.

Tikus akan menghindari tempat yang mambuatnya tidak nyaman seperti ada suara alat pencegah elektronik ultrasonik, dengan begitu akan optimal mengusir tikus. (JC Hendricks dan AL, 2017).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: