Ketahui, Inilah 5 Kesalahan Fatal saat Menanam Tanaman Cabai di Rumah
Tanaman cabai merupakan tanaman sayur yang kaya manfaat--Feliagriana - Tangkapan layar
Tanaman cabai tidak tahan terhadap suhu dingin, sehingga menaburkan bibit saat udara dingin tentu membuat tanaman menjadi stres.
BACA JUGA:Beracun dan Berbahaya! Ini 5 Jenis Tanaman yang Tidak Boleh Disimpan di Dalam Rumah, Apa Saja?
Tanaman yang stres lebih rentan terhadap hama atau penyakit. Akibatnya, tanaman akan mudah layu dan mati.
Kelima, kamu tentu ingin memiliki tanaman cabai yang tumbuh lebat.
Meski begitu, tidak diperbolehkan menabur benih cabai dalam jumlah banyak secara bersamaan.
Hal itu justru mempersulit tanaman cabai untuk tumbuh. Taburkan sedikit demi sedikit benih cabai, lalu tunggu benih tumbuh terlebih dahulu.
Setelah benih berkecambah, bisa menaburkan benih ke media tanam lainnya.
Itulah beberapa kesalahan yang kerap dilakukan ketika menanam cabai di rumah.
Bercocok tanam cabai memang tidak mudah karena kamu perlu memperhatikan media tanam, suhu lingkungan, ataupun paparan sinar matahari.
Semoga informasi terkait beberapa kesalahan fatal saat menanam cabai ini bisa menjadi pengetahuan baru ya. Semoga bermanfaat ya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarkuningan.com