Sering Didatangi Tikus, Berikut 3 Tempat yang Sering Menjadi Sarang Tikus di Rumah

Sering Didatangi Tikus, Berikut 3 Tempat yang Sering Menjadi Sarang Tikus di Rumah

tempat yang menjadi sering menjadi sarang tikus di rumah-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tikus adalah salah satu hewan yang keberadaannya sangatlah dibenci dan dihindari oleh orang banyak.

Tikus merupakan salah satu hewan hama yang dianggap merugikan banyak orang atas kehadirannya, baik di kebun, sawah bahkan di dalam rumah.

Beberapa jenis tikus bahkan menyukai rumah sebagai tempat tinggal dan juga bersarang, rumah dinilai tempat yang aman dan sebagai tempat mencari sisa makanan.

Ada beberapa tempat yang sering menjadi sarang tikus di rumah, tempat-tempat ini merupakan tempat favorit tikus untuk tinggal.

BACA JUGA:Bikin Timnas Indonesia Ngiler, Maarten Paes Gemilang, 8 Penyelamatan di Laga FC Dallas cs St Louis

BACA JUGA:Bojan Hodak Mencetak Sejarah Sebagai Pelatih Asing Pertama yang Mengantarkan Persib Juara

Berikut 3 Tempat yang Sering Menjadi Sarang Tikus di Rumah

1.Loteng dan Atap di Rumah

Loteng dan atap rumah merupakan tempat yang gelap, hangat, dan tersembunyi, sehingga ideal untuk tikus bersarang dan berkembang biak. Kondisi ini membuat tikus merasa aman dari gangguan manusia.

Cara Menghindari:

Pastikan ventilasi loteng dan atap terpasang dengan baik, tanpa ada lubang atau celah yang dapat menjadi akses masuk tikus.

Rutin memeriksa loteng dan membersihkannya dari benda-benda yang tidak terpakai yang bisa menjadi sarang tikus.

Tutup rapat setiap lubang atau celah yang ditemukan di loteng dan atap rumah.

Cara Mengusir:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: