WOW! Coach Shin Tae-yong Orang Pertama Yang Mendapatkan Golden Visa Dari Presiden Indonesia?

WOW! Coach Shin Tae-yong Orang Pertama Yang Mendapatkan Golden Visa Dari Presiden Indonesia?

Shin Tae-yong -RadarKuningan.com-Instagram @jomediafutbolid-tangkapan layar

RADARKUNINGAN.COM - Shin Tae-yong meraih Golden Visa Coach Shin menerima Golden Visa dari Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi).

Pemberian Golden Visa untuk memudahkan warga negara asing (WNA) berkegiatan di Indonesia.

Termasuk mereka yang melakukan investasi atau berkontribusi pada berbagai hal.

Salah satu yang mendapatkan Golden Visa adalah pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong.

BACA JUGA:Kesaksian Warga Pasca Gempa Kuningan, Getaran Terasa Kuat, Plafon Ambruk

Coach Shin Tae-yong merupakan orang yang berkontribusi terhadap negara Indonesia dalam memajukan sepakbola.

STY juga berhasil membawa nama Indonesia di ajang prestisius seperti Piala Asia hingga Kualifikasi Piala Dunia.

Kiprahnya membuat sejarah baru terhadap negara, seperti lolos pada Kualifikasi Putaran Ketiga Piala Dunia Zona Asia 2026 dll.

Peluncuran Golden Visa ini berlangsung pada 25 Juli 2024 di Hotel Ritz Carlton Jakarta.

BACA JUGA:Kerusakan Rumah Warga di Lengkong Kuningan Akibat Gempa Bumi Hari Ini, Plafon Ambruk

Presiden Jokowi menyampaikan, tidak sembarangan meluncurkan Golden Visa.

Presiden mengatakan untuk mewanti-wanti, WNA yang mendapatkan Golden Visa itu harus benar-benar diseleksi.

Demi memastikan WNA tersebut layak mendapatkan Golden Visa yang telah di luncurkan.

"Ingat, hanya untuk good quality traveller, sehingga harus benar-benar selektif, bener-benar diseleksi, benar-benar dilihat kontribusinya."

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: