PENTING! 5 Alasan Mata Kucing Sering Berair, Bisa Terjadi Pembengkakan!
alasan mata kucing sering berair-josera-radarkuningan.com
RADARKUNINGNA.COM - PENTING! Berikut adalah 5 alasan mata kucing sering berair yang perlu kamu ketahui penyebabnya! Bisa jadi sangat berbahaya dan mengancam kucing kita!
Meskipun mata kucing sering menjadi ciri khas sekaligus daya tarik mereka, ternyata mata mereka juga sangat rentan terhadap berbagai masalah kesehatan.
Salah satunya adalah kecenderungan untuk sering berair atau bahkan belekan. Alasan mata kucing sering berair bisa disebabkan oleh sejumlah faktor yang perlu kita kenali dan juga atasi.
Dalam tulisan ini, kita akan merinci beberapa penyebab utama yang dapat menjadi penyebab mata kucing sering berair.
BACA JUGA:Patung Kucing Pembawa Keberuntungan, Berikut 5 Fakta Unik Maneki Neko
Alasan Mata Kucing Sering Berair
Lapisan luar yang lembab pada mata kucing kita dapat melindunginya dengan membersihkan kotoran dan serpihan yang ada.
Jika mata kucing kita sudah mulai sering berair secara berlebihan, itu bisa menjadi tanda bahwa ada masalah yang lebih serius.
Dalam banyak kasus, jika penyebabnya ringan maka mata kucing akan sembuh tanpa perawatan dari dokter hewan sekalipun.
Meski begitu, ada beberapa alasan yang lebih serius yang dapat membuat mata kucing berair. Untuk menemukan penyebab masalah mata kucing, penting bagi kita untuk mencari indikasi gejala tersebut.
BACA JUGA:5 Penyebab Mata Kucing Kampung Belekan, Bukan Berarti Kucing Kotor!
1. Alergi
Masalah yang cukup umum terjadi pada kucing hingga dapat menyebabkan iritasi dan mata berair pada kucing, adalah alergi.
Beberapa bentuk alergi pada kucing yang cukup umum seperti serbuk sari, jamur, debu, produk pembersih rumah tangga, parfum, dan beberapa obat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: