Istighosah Tegal Agung, Pengajian Mingguan Buya Syakur Yasin, Digelar Tengah Malam di Pantai Utara Indramayu
Buya Syakur Yasin rutin melaksanakan Istighosah Tegal Agung setiap bulan.-Wammima Tv-radarkuningan.com
Uraian yang dibawakan dengan tafsir terkini. Sesuai dengan kontek ruang dan waktu. Tak sedikit menterjemahkan pemahaman yang dianggap telah mapan, dijelaskan dan ditafsir ulang.
Misalnya hukum potong tangan karena mencuri. Cukup diganti dengan memotong kebebasanya seperti dipenjara.
Begitulah Buya Syakur Yasin. Tak cukup ngaji di pondok, pengajian rutin di luar pondok pun digerakkkan. Tak hanya itu, media sosial pun dia manfaatkan.
Sekarang semua itu menjadi kenangan-kenangan indah dan tak terlupakan bagi umat. Buya Syakur telah tiada. Jasamu selalu dikenang. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: