Cantik dan Estetik, Ini 5 Tanaman Hias Bunga untuk Dekorasi Indoor, Punya Tampilan Menarik dan Wangi Semerbak

Cantik dan Estetik, Ini 5 Tanaman Hias Bunga untuk Dekorasi Indoor, Punya Tampilan Menarik dan Wangi Semerbak

5 Tanaman Hias Bunga untuk Ruang Tamu-Patch plants-Radarkuningan.com

Tanaman bunga hias yang satu ini disukai wanita. Kamu bisa menyimpan bunga Gardenia di dekat pintu masuk atau teras rumah sebagai dekorasi yang estetis.

Tanaman ini memiliki bunga yang cantik, sehingga mempercantik hunian Anda.

BACA JUGA: Inilah 5 Manfaat Lidah Buaya Untuk Kecantikan dan Kesehatan Tubuh, Cocok Untuk Ditanam di Area Rumah

3.Anggrek

Salah satu tanaman hias bunga yaitu anggrek. Kamu pasti tidak asing dengan tanaman bunga yang satu ini.

Tanaman hias ini cocok untuk mempercantik rumah anda dengan keindahan bunganya. Tanaman bunga hias anggrek memiliki warna yang beragam. Mulai dari putih, ungu, pink, dan kuning.

Perawatan bunga anggrek untuk tanaman indoor juga cukup mudah. Hanya membutuhkan sedikit perawatan mencukupi kebutuhan dasarnya terpenuhi seperti cahaya, suhu, dan kelembapan.

4. Bunga Tulip

Bunga tulip sangat cocok untuk dijadikan tanaman indoor di rumah. Tulip ini tanaman yang berasal dari Belanda.

BACA JUGA: Cocok untuk Kamar Tidur, Ini 5 Jenis Tanaman Penghasil Oksigen di Malam Hari, Bikin Tidur Nyenyak dan Nyaman

Bunga tulip bisa tumbuh subur di iklim sejuk, dan memiliki ribuan spesies unik. Menambahkan dekorasi rumah dengan bunga tulip adalah pilihan tepat untuk memberikan nuansa indah dan segar.

5. Marigold

Tanaman bunga marigold memiliki warna bunga jingga menyerupai warna emas. Tanaman bunga ini sangat cocok untuk mempercantik hunian dengan sentuhan warna kuning cerah menyala di rumah.

Itulah beberapa jenis tanaman hias bunga yang bisa kamu pilih untuk dekorasi interior rumah anda. Punya tampilan yang cantik dan menarik, juga memberikan aroma harum yang semerbak dan menyegarkan.****

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: