Cantik dan Estetik, Ini 5 Tanaman Hias Bunga untuk Dekorasi Indoor, Punya Tampilan Menarik dan Wangi Semerbak

Cantik dan Estetik, Ini 5 Tanaman Hias Bunga untuk Dekorasi Indoor, Punya Tampilan Menarik dan Wangi Semerbak

5 Tanaman Hias Bunga untuk Ruang Tamu-Patch plants-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tren tanaman hias untuk dekorasi rumah masih banyak digandrungi hingga saat ini. 

Apa kamu juga ingin menambah dekorasi rumah yang asri dan indah? Beberapa jenis tanaman hias bunga dapat mempercantik hunian anda lho.

Bunga dari tanaman hias memiliki warna yang cantik dan berwarna-warni, serta aroma semerbak yang semakin menarik untuk dijadikan hiasan dan dekorasi rumah.

Menjadikan bunga sebagai dekorasi interior rumah adalah pilihan yang tepat. Sebab dapat memberi kesan estetis dan menyejukkan mata.

BACA JUGA: 6 Manfaat Tanaman Lidah Mertua di Dalam Ruangan, Jadi Pengharum Ruangan Alami hingga Penyerap Racun

Bunga yang cantik, memberi kesan tersendiri pada ruangan yang ditempatinya sehingga menjadi lebih segar dan nyaman.

Kamu bisa memilih tanaman hias bunga untuk dekorasi indoor sehingga bisa memberikan tampilan cantik dan menarik serta aroma harum yang begitu menyegarkan.

Berikut ini beberapa jenis tanaman hias bunga untuk tanaman indoor, diantaranya:

1. Bunga Lily Damai

Salah satu tanaman hias bunga yang cocok untuk pilihan dekorasi tanaman indoor yaitu Peace Lily. 

BACA JUGA: No 1 Bisa Jadi Vertikel Garden? Inilah 4 Manfaat Sirih Gading yang Jarang Tahu Memiliki Segudang Manfaat!

Peace Lily merupakan tanaman hias dengan bunga cantik berwarna putih. Tanaman ini memiliki daun yang hijau lebat kontras dengan warna bunganya, sehingga memberikan nuansa damai pada ruangan.

Bunga Lily menyukai tempat teduh dan bisa bertahan hidup di dalam kamar meski tanpa jendela. Tanaman ini juga tak tahan dengan paparan angin dingin.

2. kacapiring 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: