Harimau Jawa Kemungkinan Masih Ada, Analisa DNA Sampel Rambut di Sukabumi, BRIN Temukan Kecocokan

Harimau Jawa Kemungkinan Masih Ada, Analisa DNA Sampel Rambut di Sukabumi, BRIN Temukan Kecocokan

BACA JUGA:Bukti Ular Masuk Rumah Cari Makanan, Kejadian di Kuningan Ular Sanca 4 Meter Memangsa 4 Ekor Ayam

BACA JUGA:Hati-hati! Berikut adalah 3 Ciri Kucing Dehidrasi, yang Bahaya Jika Diabaikan

Kendati sudah dinyatakan punah, masih banyak laporan terkait perjumpaan dengan Harimau Jawa. Sayangnya tidak ada bukti kuat yang dapat diterima.

Laporan terkait kemunculan Harimau Jawa juga sempat dilaporkan di sejumlah lokasi yakni Banjarnegara, Kabupaten Kuningan, Gunung Prau, Meru Betiri, Taman Nasional Baluran dan Cikepuh Sukanbumi.

Harimau Jawa adalah hewan endemik dari Pulau Jawa dan memiliki habitat hutan dataran rendah.

Namun, perburuan besar-besaran dilakukan karena dianggap sebagai hama. Habitat dari Harimau Jawa pun berubah menjadi lahan pertanian, perkebunan dan infrastruktur (Seidenstricker, 1987).

BACA JUGA:Bisa Tahan Air Dan Memiliki Kapasitas Yang Besar? Ini Rekomendasi Hp Android 1 Jutaan Yang Bisa Kamu Miliki!

BACA JUGA:20 Hari Hilang, Ini Jejak Korban Longsor di Jalan Cikijing - Kuningan, Motor dan Helm Ditemukan

Adanya hasil analisa DNA yang dilakukan dari temuan sampel rambut Harimau Jawa di Sukabumi, tentu menjadi salah satu bukti dugaan bahwa Harimau Jawa masih ada di alam liar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: