Bukan Cuma Ikan Koi, Inilah 6 Jenis Hewan Peliharaan Pembawa Keberuntungan, Apa Saja?

Bukan Cuma Ikan Koi, Inilah 6 Jenis Hewan Peliharaan Pembawa Keberuntungan, Apa Saja?

6 Jenis Hewan Peliharaan Pembawa Keberuntungan-iStock-Radarkuningan.com

3. Kelinci

Kelinci merupakan hewan astrologi Tiongkok yang merupakan lambang kesuburan dan diceritakan dalam ilmu Feng Shui. 

Setelah melalui musim dingin yang panjang, ketika mellihat seekor kelinci berkeliaran seolah menjadi pertanda akan datangnya musim semi yang penuh kesuburan. Keyakinan ini membentuk sebuah tradisi Paskah.

BACA JUGA: Tak Cuma Punya Tampil Menarik, Inilah 5 Jenis Ikan Hias Pembawa Keberuntungan, Tertarik Pelihara?

Memelihara kelinci di rumah diyakini dapat membantu mendatangkan rezeki yang melimpah.

4. Ayam Jago atau Jantan

Menurut Feng Shui, ayam jantan jadi salah satu hewan peliharaan yang bisa mendatangkan rezeki melalui suaranya.

Apalagi jika suaranya sagat keras, akan membuat rezeki yang datang terus menerus dan menjadi pertanda rezeki semakin deras.

Ayam jantan dipercaya sebagai pembawa rezeki, namun ada pula ayam tertawa yang dipercaya memiliki kemampuan hebat.

BACA JUGA: 5 Warna Ikan Koi Pembawa Keberuntungan, Celana Punya Harga Mahal! Tertarik Pelihara di Rumah?

5. Anjing

Anjing menurut tradisi Feng Shui adalah simbol kesetiaan, perlindungan, dan keadilan. Anjing memiliki sifat gigih dan berdiri kokoh dalam menghadapi kesulitan.

Sehingga anjing dipercaya sebagai hewan peliharaan yang dapat melindungi pemiliknya dari segala macam bahaya.

6. Kura-kura dan Penyu

Menurut Feng Shui, penyu dan kura-kura adalah lambang kesehatan, keberuntungan, kesuksesan dan umur panjang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: