Waspadai 4 Cara Tikus Got Masuk ke Rumah Berikut, Bukan Cuma dari Saluran Pembuangan Air Lho!

Waspadai 4 Cara Tikus Got Masuk ke Rumah Berikut, Bukan Cuma dari Saluran Pembuangan Air Lho!

Waspadai 4 Cara Tikus Got Masuk ke Rumah Berikut, Bukan Cuma dari Saluran Pembuangan Air Lho!-ist/Jawa Pos-radarkuningan.com

Jalur lainnya yang memungkinkan bagi hama ini masuk ke dalam rumah adalah karena daanya retakan atau celah pada dinding rumah kalian.

Tikus dapat masuk ke setiap lubang, bahkan yang ukurannya kurang dari dua sentimeter. Ditambah lagi, jika ada dua sumber utama, yaitu makanan dan tempat tinggal, yang dapat menarik hewan pengerat.

BACA JUGA:Menurunkan Resiko Kanker, Ini Dia 6 Manfaat Kentang Rebus untuk Kesehatan

BACA JUGA:Wanginya Bikin Tikus Pusing, Ini Dia 5 Aroma Wewangian Yang Tidak Disukai Tikus, Dapat Usir Tikus Keluar Rumah

Untuk mencari makanan dan tempat tinggal, tikus melewati dinding, retakan di fondasi, dan bahkan loteng.

3. Pipa saluran air

Seperti yang dijelaskan bahwa habitat tikus got ini adalah di saluran pembuangan air, jadi kemungkinan tinggi kalau cara tikus got masuk ke rumah ini melalui pipa saluran air.

Tikus got dapat memasuki rumah Anda melalui selokan dan pipa saluran air, jadi apabila Anda menemukan tikus keluar dari saluran pembuangan air di lantai kamar mandi, sangat mungkin itu adalah tikus got jenis ini.

Tikus dapat masuk melalui saluran pembuangan di wastafel atau bathtub rumah jika pipanya tidak ditutup dengan baik.

BACA JUGA:Buat Tikus Kabur Dari Rumah, Berikut 6 Bau Wewangian Yang Tidak Disukai Tikus di Rumah

BACA JUGA:Sejarah Singkat Siomay, Street Food Indonesia yang Mendunia!

Jika perlu, kalian perlu memasang katup pembuangan otoatis untuk mencegah hewan pengerat ini masuk melalui saluran air.

4. Ventilasi loteng

Dan cara tikus got masuk ke rumah yang terakhir adalah melalui ventilasi loteng di rumah.

Beberapa rumah di Indonesia masih menggunakan ventilasi loteng, salah satunya berbentuk kubah perak kecil. 

Namun, terlepas dari bentuknya, ventilasi yang dapat membuat rumah terasa sejuk ini ternyata memungkinkan tikus masuk dengan mudah jika mereka dapat memanjat pohon atau semak belukar yang dekat dengan ventilasi. 

BACA JUGA:Mencari Tahu Lebih Dalam tentang Poutine, Street Food dari Kanada yang Gurih dan Melegenda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: