Inilah Perbedaan Ibadah Haji dan Umroh, Ibadah Impian Umat Islam di Seluruh Dunia

Inilah Perbedaan Ibadah Haji dan Umroh, Ibadah Impian Umat Islam di Seluruh Dunia

perbedaan haji dan umroh-Foto via Pinterest-radarkuningan.disway.id

Tahallul: Mencukur rambut sebagai tanda selesai melaksanakan umroh.

BACA JUGA:Tata Cara Sholat Idul Adha, Bacaan Niat Lengkap dengan Artinya

Syarat dan Biaya

Syarat haji meliputi:

Beragama Islam.

Baligh (dewasa).

Berakal sehat.

Merdeka (bukan hamba sahaya).

Mampu secara finansial dan fisik.

Syarat umroh hampir sama dengan haji, namun tidak seketat syarat haji. Biaya umroh juga umumnya lebih rendah dibandingkan dengan biaya haji karena durasi pelaksanaannya yang lebih pendek dan rangkaian ritual yang lebih sederhana.

Keutamaan Haji dan Umroh

Haji memiliki keutamaan yang sangat besar, di antaranya adalah mendapatkan pengampunan dosa dan pahala setara dengan jihad di jalan Allah bagi yang melaksanakannya dengan ikhlas dan benar.

BACA JUGA:Jelang Idul Adha, Hargai Cabai di Pasar Kepuh Kuningan Mulai Pedas

Umroh juga memiliki banyak keutamaan, seperti menghapus dosa dan memberikan kesempatan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Umroh yang dilakukan berulang kali juga dapat menjadi pelengkap bagi ibadah haji yang hanya bisa dilakukan sekali seumur hidup.

Meskipun memiliki beberapa persamaan, haji dan umroh memiliki perbedaan yang signifikan terutama dalam hal waktu pelaksanaan, rangkaian ibadah, serta syarat dan biaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: