Bukan Cuma Ole Romeny, Ada 2 Pemain Naturalisasi yang Lagi Diincar PSSI, Posisi Gelandang dan Bek!

Bukan Cuma Ole Romeny, Ada 2 Pemain Naturalisasi yang Lagi Diincar PSSI, Posisi Gelandang dan Bek!

Bukan Cuma Ole Romeny, Ada 2 Pemain Naturalisasi yang Lagi Diincar PSSI, Posisi Gelandang dan Bek!-ss: radar solo-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Ternyata selain Ole Romeny, ada 2 calon pemain naturalisasi lagi yang sedang diincar PSSI, siapakah mereka?

Menjelang Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang akan dilaksanakan pada bulan September nanti.

Kini PSSI sedang gencar mencari banyak 'amunisi' atau pemain-pemain diaspora yang bisa dinaturalisasi dan bermain dengan Timnas Indonesia.

Setelah Maarten Paes akhirnya mendapatkan kabar bahwa statusnya akan mulai disidang pada pengadilan FIFA di 15 Agustus nanti.

BACA JUGA:Kembali Bikin Coach STY Senyum, Shayne Pattinama Menjadi Pilar Timnas Indonesia Senior di Musim Depan

Namun, PSSI mungkin masih ingin meyiapkan kejutan-kejutan lain yang dapat memperkuat Skuad Timnas Indonesia nantinya.

Karena seperti yang kita ketahui, PSSI sendiri memang mengakui bahwa mereka ingin memperkuat Lini Depan Timnas Indonesia.

Kabar Terbaru Ole Romeny, Sudah Fix Naturalisasi?

Nah, ngomong-ngomong soal pemain Lini Depan, Ole Romeny sebenarnya sudah sempat dirumorkan bahwa ia akan bergabung dengan Timnas.

Namun, kejelasan tentang rumor ini sebenarnya masih belum diketahui secara detil. Apalagi setelah viral-nya rumor bahwa Romeny sedang ada masalah dengan Ivar Jenner(Gelandang Timnas).

BACA JUGA:Catat Lur! Ini Jadwal Persib Bandung Selama Bulan Agustus, Siap-siap Maung Bandung Bakal Super Sibuk

Tapi, setelah itu Ole Romeny juga mengklarifikasi bahwa ia tidak memiliki masalah apa-apa dengan Ivar Jenner, yang dibuktikan lewat Selfie dengan Ivar dan Jay Idzes(Lini belakang/Bek/Defender Timnas).

Nah, foto tersebut membuat para penggemar Sepak Bola mulai berteori bahwa Ole Romeny mungkin sudah diajak oleh Ivar dan Jay untuk bergabung dengan Timnas Indonesia.

Salah satu pengamat sepak bola yakni Ronny Pangemanan atau Bung Ropan juga ikut mengomentari, bahwa menurutnya Ole sudah memiliki obrolan soal Timnas dengan Ivar dan Jay.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: