Menikmati 4 Jenis Kuliner Kaki Lima yang Legendaris di Cirebon

Menikmati 4 Jenis Kuliner Kaki Lima yang Legendaris di Cirebon

Kuliner kaki lima khas Cirebon yang legendaris.-Tangkap layar Instagram @sibungbung-radarkuningan.com

4. Sate Kalong M. Joni

Di Cirebon ada salah satu kuliner dengan nama yang unik yaitu sate kalong. 

Kalong mempunyai arti kelelawar, namun sate ini sama sekali bukan menggunakan daging kelelawar melainkan menggunakan daging kerbau. 

Penamaan kalong dikarenakan tempat ini selalu buka dimalam hari. Biasanya buka mulai pukul 19.30 sampai 23.30 WIB. 

Salah satu pedagang yang penjual sate kalong yaitu, Sate Kalong M. Joni.

Lokasinya berada di Jalan Kesambi Dalam no. 102, Kesambi, Drajat, Kecamatan Kesambi, Cirebon, Jawa Barat. 

Nah, itu tadi merupakan 4 jenis kuliner kaki lima yang legendaris di Cirebon, Jawa Barat. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: