Inilah Glamping Murah di Ciwidey yang Murah Tapi Tidak Murahan

Inilah Glamping Murah di Ciwidey yang Murah Tapi Tidak Murahan

Daftar Glamping Ciwidey dengan tarif murah yang bisa menjadi rekomendasi liburan keluarga. -Sahabat Keenan/ist-radarkuningan.com

Glamping Legok Kondang Lodge memiliki view pantai dikelilingi perbukitan dan terdapat cahaya kota pada malam hari, sehingga suasana romantis akan terasa. Tidak jarang juga banyak pengantin baru memilih bulan madu di tempat ini.

Hanya membayar 1 jutaan anda dapat menikmati fasilitas yang telah tersedia. Diantara fasilitas, yaitu: restoran ala Bali, pelayanan ramah, wifi, private pool, amenities lengkap, jacuzzi dan terdapat tipe kamer yang menyediakan floating breakfast di kolam air hangat.

3. Bubu Jungle Resort

Bubu merupakan alat penangkap ikan yang terbuat dari bambu. Alasan resort ini diberi nama bubu adalah karena tampilan luar kamar yang seperti bubu. Dapat dilihat dari kejauhan, setiap kamar yang ada di Bubu Jungle Resort didesain menyerupai bentuk bubu.

Di Bubu Jungle Resort ini terdapat berbagai tipe kamar yang memiliki fasilitas beragam mulai dari private pool hingga floating breakfast. Untuk area di dalam kamar rasanya cozy dan bernuansa kayu namun tetap berkesan modern. Harga menginap di Bubu Jungle Resort mulai dari 700 ribuan saja loh.

Itulah beberapa rekomendasi yang dapat dijadikan refrensi untuk anda kunjungi jika sedang barada di Bandung dan ingin mencoba suasana baru glamping di Ciwidey bersama keluarga. Glamping Ciwidey ini menjadi tempat terpopuler di Bandung karena view dan fasilitas yang baik. (Devi ika) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: