5 Wisata Kuningan Dekat Bandara Kertajati, Ada Danau Sebening Kaca, Yuk Liburan!

5 Wisata Kuningan Dekat Bandara Kertajati, Ada Danau Sebening Kaca, Yuk Liburan!

Wisata Kuningan dekat Bandara Kertajati yang berada di Desa Kaduela, Kecamatan Pasawahan.-Yuda Sanjaya-radarkuningan.com

Waktu tempuh dari Bandara Kertajati hanya sekitar 1 jam saja menggunakan perjalanan darat.

Pengunjung bisa menggunakan wahana sepeda air untuk berkeliling danau alami seluas keseluruhan mencapai 13 hektare.

BACA JUGA:Padahal Pemiliknya Orang Indonesia, McDonald's Indonesia Ikut Jadi Sasaran Boikot Produk Israel

Untuk masuk ke Telaga Remis hanya perlu membayar Rp 10 ribu saja di hari kerja dan Rp 15 ribu di akhir pekan.

3. Woodland

Wahana wisata ini memang cocok untuk keluarga, karena anak-anak bisa dengan puas memainkan beragam permainan di alam terbuka.

Mulai dari flying fox, berkuda, hingga kolam renang. Lokasinya berada di Jl Ragasakti, Setianegara, Kecamatan Cilimus.

Lokasinya berada di kaki Gunung Ciremai karena dekat dengan kawasan Linggarjati.

BACA JUGA:Kenangan Teman Kecil Tentang Anies Baswedan Sebut-sebut Soal Perbaikan Gizi

4. Telaga Nilem

Danau yang sebening kaca, demikian julukannya. Di Telaga Nilem yang sebenarnya tidak terlalu luas, salah satu yang menjadi favorit bagi pengunjung tentu saja berenang.

Air di Telaga Nilem dikenal dengan kejernihannya, sehingga dijuluki danau sebening kaca. Sehingga pengunjung bisa menyelam dan mengambil foto bawah air.

Dari Bandara Kertajati, Telaga Nilem hanya berjarak sekitar 1 jam dengan perjalanan darat.

5. Wisata Cipaniis

Wisata Cipaniis merupakan kawasan mata air dengan sungai yang mengalir sangat jernih. Karena airnya bersumber dari Gunung Ciremai, suhunya sangat sejuk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: